ANALISIS RISIKO KREDIT TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS PADA PT BPR ARTHA NIAGA FINATAMAStudi Kasus laporan Keuangan Triwulan PT BPR Artha Niaga Finatama Periode Desember 2008-Desember 2012)
Kondisi Bank Perkreditan Rakyat (BPR) yang saat ini penuh dengan tekanan kompetisi dalam penyaluran kredit kepada masyarakat, membuat BPR yang ada di Kota Bandung bersaing untuk meningkatkan penyaluran kredit, yang salah satunya dilakukan oleh PT BPR Artha Niaga Finatama. PT BPR Artha Niaga Finatama...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012-02-28.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_91980 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Sisca Prilliana, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a ANALISIS RISIKO KREDIT TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS PADA PT BPR ARTHA NIAGA FINATAMAStudi Kasus laporan Keuangan Triwulan PT BPR Artha Niaga Finatama Periode Desember 2008-Desember 2012) |
260 | |c 2012-02-28. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/91980/1/s_mbs_0807068_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/91980/2/s_mbs_0807068_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/91980/3/s_mbs_0807068_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/91980/4/s_mbs_0807068_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/91980/5/s_mbs_0807068_bibliography.pdf | ||
520 | |a Kondisi Bank Perkreditan Rakyat (BPR) yang saat ini penuh dengan tekanan kompetisi dalam penyaluran kredit kepada masyarakat, membuat BPR yang ada di Kota Bandung bersaing untuk meningkatkan penyaluran kredit, yang salah satunya dilakukan oleh PT BPR Artha Niaga Finatama. PT BPR Artha Niaga Finatama merupakan salah satu dari 28 BPR yang terdapat di Kota Bandung yang menyalurkan kredit kepada masyarakat dengan tujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kegiatan penyaluran kredit yang dilakukan oleh PT BPR Artha Niaga Finatama rupanya menimbulkan risiko kredit yang cukup tinggi sehingga profitabilitas PT BPR Artha Niaga Finatama pun ikut menurun oleh karena itu, diperlukan upaya untuk meminimalisir risiko kredit yang terjadpi pada PT BPR Artha Niaga Finatama.Penelitian ini bertujuan untuk 1) memperoleh gambaran risiko kredit PT BPR Artha Niaga Finatama. 2) memperoleh gambaran tingkat profitabilitas PT BPR Artha Niaga Finatama. 3) memperoleh informasi pengaruh risiko kredit terhadap tingkat profitabilitas PT BPR Artha Niaga Finatama. Objek penelitian ini adalah laporan keuangan triwulan PT BPR Artha Niaga Finatama, periode Desember 2008 hingga Desember 2010, jenis penelitian adalah penelitian deskriptif dan penelitian verifikatif, dengan metode penelitian explanatory research, dengan desain penelitian time series design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa risiko kredit yang diukur dengan NPL memiliki pengaruh negatif terhadap profitabilitas yang diukur dengan ROA, dengan persamaan regresi linier sederhana Y= 6.454 - 0.199 X, artinya bahwa setiap ada kenaikkan non performing loan (NPL) sebesar 1% akan menurunkan ROA bank sebesar 0.199%, atau dengan kata lain ROA akan meningkat sebesar 0,199% apabila terjadi penurunan nilai NPL sebesar 1%, sehingga hipotesis yang diajukan diterima. Kata Kunci: NPL, ROA, dan Bank Perkreditan Rakyat | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/91980/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/91980 |z Link Metadata |