PENGARUH ALAT BANTU TERHADAP HASIL BELAJAR PROSES BACK HANDPRING

Latar belakang dilakukannya penelitian ini dikarenakan adanya rasa ketertarikan penulis tentang proses belajar Back Handspring. Selama penulis menjadi anggota club senam Venus Gymnastics Club, banyak sekali ditemukan atlit senam yang mengalami kesulitan dalam mempelajari gerakan back handspring. Ada...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Arif Rokhman Hakim, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-02-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_92102
042 |a dc 
100 1 0 |a Arif Rokhman Hakim, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH ALAT BANTU TERHADAP HASIL BELAJAR PROSES BACK HANDPRING 
260 |c 2011-02-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/92102/1/s_jkr_053936_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92102/2/s_jkr_053936_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92102/3/s_jkr_053936_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92102/4/s_jkr_053936_bibliography.pdf 
520 |a Latar belakang dilakukannya penelitian ini dikarenakan adanya rasa ketertarikan penulis tentang proses belajar Back Handspring. Selama penulis menjadi anggota club senam Venus Gymnastics Club, banyak sekali ditemukan atlit senam yang mengalami kesulitan dalam mempelajari gerakan back handspring. Ada beberapa tehnik yang dapat digunakan dalam mempelajari gerakan ini yaitu berlatih biasa tanpa alat bantu, dan juga latihan dengan menggunakan alat bantu. Alat bantu yang bisa digunakan ada dua macam yaitu alat bantu teman dan alat bantu safety belt (ikat pinggang). Adapun yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini yaitu alat bantu manakah yang akan memberikan pengaruh yang lebih signifikan terhadap hasil belajar proses backhandspring. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimanakah pengaruh alat bantu teman serta alat bantu safety belt (ikat pinggang) terhadap proses belajar back handspring, serta untuk mengetahui alat bantu manakah yang akan memberikan pengaruh yang lebih signifikan terhadap hasil belajar proses back handspring. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/92102/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/92102  |z Link Metadata