PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA SERTIFIKAT BANK INDONESIA (SBI) TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA KREDIT DAN DAMPAKNYA TERHADAP VOLUME KREDIT: STUDI KASUS PADA BANK PERSERO PERIODE 2005-2009

Penelitian ini mengambil judul "Pengaruh Tingkat Suku Bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI) Terhadap Tingkat Suku Bunga Kredit dan Dampaknya Terhadap Volume Kredit" dengan studi kasus pada bank Persero pada periode 2005-2009. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Annisa Fathia, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-01-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_92139
042 |a dc 
100 1 0 |a Annisa Fathia, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA SERTIFIKAT BANK INDONESIA (SBI) TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA KREDIT DAN DAMPAKNYA TERHADAP VOLUME KREDIT: STUDI KASUS PADA BANK PERSERO PERIODE 2005-2009 
260 |c 2012-01-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/92139/2/s_pea_0705584_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92139/4/s_pea_0705584_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92139/1/s_pea_0705584_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92139/1/s_pea_0705584_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92139/3/s_pea_0705584_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini mengambil judul "Pengaruh Tingkat Suku Bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI) Terhadap Tingkat Suku Bunga Kredit dan Dampaknya Terhadap Volume Kredit" dengan studi kasus pada bank Persero pada periode 2005-2009. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan tingkat suku bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI), tingkat suku bunga kredit dan volume kredit pada bank Persero periode 2005-2009 dan untuk mengetahui pengaruh tingkat suku bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI) terhadap tingkat suku bunga kredit dan dampaknya terhadap volume kredit pada bank Persero periode 2005-2009. Lingkup data yang digunakan bersifat kuantitatif dengan mengambil data time series mulai bulan Januari 2005 sampai dengan bulan Desember 2009. Semua data yang digunakan diambil dari data sekunder yang bersumber dari Laporan Tahunan dan Statistik Ekonomi Keuangan Indonesia yang telah dipublikasikan oleh Bank Indonesia, disertai dengan studi pustaka yang cukup intensif. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis jalur (Path Analysis) dan teknik pengolahan data menggunakan bantuan program SPSS V.16 for windows. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan menggunakan analisis jalur maka diperoleh gambaran pengaruh tingkat suku bunga SBI terhadap tingkat suku bunga kredit dan dampaknya terhadap volume kredit baik secara simultan maupun parsial. Pengaruh tingkat suku bunga SBI dan tingkat suku bunga kredit secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap volume kredit sebesar 38,26%. Sedangkan tingkat suku bunga SBI berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat suku bunga kredit sebesar 68,55% sisanya sebesar 31,45% dipengaruhi oleh faktor lain di luar penelitian, tingkat suku bunga kredit berpengaruh negatif dan signifikan terhadap volume kredit secara parsial sebesar 37,45% sisanya sebesar 62,5% dipengaruhi oleh faktor lain, tingkat suku bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI) berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap volume kredit secara parsial sebesar 31,13% dan sisanya sebesar 68,87 dipengaruhi oleh faktor lain diluar penelitian. Kata Kunci : Volume Kredit, Tingkat Suku Bunga Kredit, dan Tingkat Suku bunga Sertifikat Bank Indonesia (SBI) 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/92139/ 
787 0 |n hhtp://repository,upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/92139  |z Link Metadata