ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRDUKTIVITAS TENAGA KERJA :SURVEI PADA TENAGA KERJA INDUSTRI KECIL TAS DI DESA RANCASALAK KECAMATAN KADUNGORA - KABUPATEN GARUT

Kualitas SDM di Indonesia sangat penting dan berperan dalam meningkatkan kemajuan Bangsa Indonesia. Kualitas SDM di Indonesia salah satunya dapat dilihat dari tingkat produktivitas tenaga kerja di Indonesia yang masih rendah. Hal ini diduga disebabkan oleh beberapa faktor, diantaranya adalah rendahn...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Asri Mawardiani, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-03-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_92141
042 |a dc 
100 1 0 |a Asri Mawardiani, -  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRDUKTIVITAS TENAGA KERJA :SURVEI PADA TENAGA KERJA INDUSTRI KECIL TAS DI DESA RANCASALAK KECAMATAN KADUNGORA - KABUPATEN GARUT 
260 |c 2012-03-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/92141/4/s_pek_0707639_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92141/1/s_pek_0707639_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92141/3/s_pek_0707639_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92141/5/s_pek_0707639_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92141/2/s_pek_0707639_bibliography.pdf 
520 |a Kualitas SDM di Indonesia sangat penting dan berperan dalam meningkatkan kemajuan Bangsa Indonesia. Kualitas SDM di Indonesia salah satunya dapat dilihat dari tingkat produktivitas tenaga kerja di Indonesia yang masih rendah. Hal ini diduga disebabkan oleh beberapa faktor, diantaranya adalah rendahnya tingkat pendidikan, tingkat upah, pengalaman kerja dan motivasi kerja. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana tingkat pendidikan, tingkat upah, pengalaman kerja dan motivasi kerja berpengaruh terhadap produktivitas tenaga kerja, khususnya produktivitas tenaga kerja pada industri kecil. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei explanatori. Untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini digunakan teknik analisis regresi linier berganda dengan satu variabel dummy (tingkat pendidikan tenaga kerja). Yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah tenaga kerja pada industri kecil tas yang terdapat di Desa Rancasalak dengan sampel 92 orang tenaga kerja yang diambil dari 12 pengusaha tas secara random. Dari hasil penelitian pada analisis regresi linier berganda dengan satu variabel dummy pengaruh tingkat pendidikan, tingkat upah, pengalaman kerja, dan motivasi kerja terhadap produktivitas tenaga kerja diketahui bahwa tingkat pendidikan berpengaruh positif terhadap produktivitas tenaga kerja, atau dengan kata lain terdapat diskriminasi tingkat pendidikan dalam hal produktivitas tenaga kerja. Tingkat upah tidak berpengaruh signifikan tehadap produktivitas tenaga kerja. Pengalaman kerja berpengaruh positif terhadap produktivitas tenaga kerja. Motivasi kerja berpengaruh positif terhadap produktivitas tenaga kerja. Adapun implikasi dari penelitian ini adalah agar setiap pihak yang terlibat dalam sektor industri kecil, terutama pihak pemerintah, para pengusaha dan para tenaga kerja ikut berperan aktif dalam meningkatkan produktivitas tenaga kerja. Salah satu langkah yang dapat ditempuh pemerintah untuk meningkatkan produktivitas tenaga kerja adalah melalui peningkatan kualitas proses pendidikan serta dengan memberikan kesempatan yang seluas - luasnya bagi masyarakat untuk dapat memperoleh tingkat pendidikan yang tinggi. Kata kunci: tingkat pendidikan, tingkat upah, pengalaman kerja, motivasi kerja, dan produktivitas tenaga kerja. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/92141/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/92141  |z Link Metadata