PERANAN PEMBELAJARAN PKn DALAM MEMBINA SIKAP PATRIOTISME SISWA(Studi Deskriptif Analitis Terhadap Siswa Kelas X SMA Puragabaya Bandung)
Secara umum tujuan negara mengembangkan Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) adalah agar setiap warganegara menjadi warganegara yang baik (to be good citizenship). Salah satu yang wajib untuk dimiliki seorang warganegara yang baik adalah memiliki sikap patriotisme yang merupakan kecintaan dan kesetiaan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2010-08-09.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_92274 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Nurhikmah Kurniarti, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a PERANAN PEMBELAJARAN PKn DALAM MEMBINA SIKAP PATRIOTISME SISWA(Studi Deskriptif Analitis Terhadap Siswa Kelas X SMA Puragabaya Bandung) |
260 | |c 2010-08-09. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/92274/1/s_b0151_0605600_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/92274/2/s_b0151_0605600_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/92274/3/s_b0151_0605600_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/92274/4/s_b0151_0605600_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/92274/5/s_b0151_0605600_bibliography.pdf | ||
520 | |a Secara umum tujuan negara mengembangkan Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) adalah agar setiap warganegara menjadi warganegara yang baik (to be good citizenship). Salah satu yang wajib untuk dimiliki seorang warganegara yang baik adalah memiliki sikap patriotisme yang merupakan kecintaan dan kesetiaan yang sangat mendalam kepada tanah airnya, kepada bangsa dan negaranya, kepada pemimpinnya, kepada rakyatnya serta kepada falsafah dan cita-cita bersama. Sikap patriotisme seseorang tidak tumbuh dengan sendirinya, diperlukan beberapa upaya pembinaan terhadap warganegara harus terus menerus dilakukan secara bertahap dan berkesinambungan sehingga sesuai dengan tujuan yang diharapkan. Salah satu bentuk pembinaan terhadap sikap patriotisme adalah melalui pendidikan di sekolah yang didalamnya melalui proses pembelajaran PKn. Hal ini sesuai dengan tujuan umum pembelajaran PKn ialah mendidik warga negara agar menjadi warga negara yang baik, yang dapat dilukiskan dengan warga negara yang patriotik, toleran, setia terhadap bangsa dan negara, beragama, demokratis, Pancasila sejati. Secara umum tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bagaimana peranan pembelajaran PKn dalam membina sikap patriotisme siswa. Secara khusus tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan metode, upaya yang dilakukan guru PKn dalam membina sikap patriotisme disekolah serta serta antusiasme siswa dalam pembelajaran PKn yang berkaitan dengan sikap patriotisme di sekolah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, studi literatur, dan studi dokumentasi. Subjek dalam penelitian ini adalah guru PKn dan siswa SMA Puragabaya Bandung. Berdasarkan hasil penelitian terungkap bahwa pembelajaran PKn berperan dalam membina sikap patriotisme. Hal ini ditunjukkan upaya yang dilakukan guru didalam kelas melalui kegiatan pembuka (apersepsi), kegiatan inti sampai pada kegiatan penutup. Metode pembelajaran yang digunakan oleh guru juga dapat menunjang siswa dalam pemahaman materi serta isi esensial yang disampaikan oleh guru yang mengarah pada pembentukan sikap patriotisme seperti mencintai lingkungan sekolah dengan menjaga kebersihan lingkungan sekolah, mengikuti upacara dengan tertib, dan mematuhi sepenuhnya peraturan sekolah. Selain itu keteladanan guru juga merupakan faktor penting dalam membina sikap patriotisme siswa yaitu dengan terus berusaha menampilkan sikap dan perilaku yang baik yang patut dijadikan contoh oleh siswa-siswanya. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/92274/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/92274 |z Link Metadata |