PEMBINAAN KARAKTER KEWIRAUSAHAAN SANTRI: Studi Deskriptif Analisis pada Santri Mukim Akhlak Plus Wirausaha Yayasan Pesantren Daarut Tauhiid Periode 18

Warga Negara Indonesia yang baik, adalah warga negara yang berpikiran kritis, kreatif, inovatif, partisipatif, mandiri, tanggungjawab, percaya diri dan berani mengambil resiko ke depan. Senantiasa memberikan sumbangan sumberdaya manusia yang berkarakter wirausaha untuk mensejahterakan kehidupan bang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nuni Purnamasari, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-08-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_92410
042 |a dc 
100 1 0 |a Nuni Purnamasari, -  |e author 
245 0 0 |a PEMBINAAN KARAKTER KEWIRAUSAHAAN SANTRI: Studi Deskriptif Analisis pada Santri Mukim Akhlak Plus Wirausaha Yayasan Pesantren Daarut Tauhiid Periode 18 
260 |c 2012-08-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/92410/1/s_pkn_0808385_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92410/2/s_pkn_0808385_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92410/3/s_pkn_0808385_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92410/4/s_pkn_0808385_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/92410/5/s_pkn_0808385_bibliography.pdf 
520 |a Warga Negara Indonesia yang baik, adalah warga negara yang berpikiran kritis, kreatif, inovatif, partisipatif, mandiri, tanggungjawab, percaya diri dan berani mengambil resiko ke depan. Senantiasa memberikan sumbangan sumberdaya manusia yang berkarakter wirausaha untuk mensejahterakan kehidupan bangsa Indonesia karena dapat memberikan lapangan pekerjaan untuk lingkungan sekitar, meminimalisir pengangguran dan memberikan suntikan materil untuk negara. Sejalan dengan hal tersebut, Yayasan Pesantren Daarut Tauhiid menawarkan Program Santri Mukim Akhlak Pus Wirausaha dalam membina santri yang mempunyai kebeningan hati, kemandirian, bertanggung jawab, bermental wirausaha, mampu mengaplikasikan nilai-nilai Islam dalam kehidupan sehari-hari. Penelitian ini berupaya mengungkapkan beberapa rumusan masalah yaitu: (1) bagaimana proses pelaksanaan program pembinaan karakter kewirausahaan santri di Pesantren Daarut Tauhiid Program Santri Mukim Akhlak Plus Wirausaha; (2) kendala-kendala apa saja yang dihadapi dalam membina karakter kewirausahaan santri di Pesantren Daarut Tauhiid; (3) upaya-upaya apa saja yang dilakukan dalam mengatasi kendala-kendala dalam program pembinaan karakter kewirausahaan santri di Pesantren Daarut Tauhiid. Pendekatan yang dilakukan dengan cara pendekatan kulitatif menggunakan metode deskriptif analisis. Pengumpulan data diperoleh melalui observasi, angket tertutup, wawancara dan studi dokumentasi. Subjek penelitiannya adalah para santri mukim Akhlak Plus Wirausaha dan pengurus Program Santri Mukim Akhlak Plus Wirausaha. Hasil Penelitian menunjukan bahwa: (1) Proses pembinaan karakter kewirausahaan santri dalam Program Santri Mukim Akhlak Plus Wirausaha dilakukan melalui tiga marhalah/tahapan, dari ketiga tahapan tersebut cukup memberikan dampak yang positif terhadap karakter santri; (2) santri yang enggan mengaplikasikan pengetahuan dan arahan dari pengurus, tempat kegiatan berlangsungnya Program Santri Mukim Akhlak Plus Wirausaha diakui memang membutuhkan waktu tidak sebentar dan jarak tempuh yang jauh serta penyatuan hukuman/sanksi yang dilakukan pengurus untuk para santri yang melanggar tata tertib; (3) Upaya-upaya yang dilakukan dalam membina karakter kewirausahaan santri yaitu dengan endekatan secara personal yang dilakukan pengurus, santri sendiri berusaha agar dapat mengikuti semua kegiatan dengan ikhlas dan mempersiapkan kegiatan, pengurus memberikan kesempatan pada santri agar bisa menggali kepercayaan dirinya pada saat evaluasi dilakukan dan Program Khidmat Masyarakat adalah bentuk program agar dapat mengasah karakter santri yang memiliki sikap tanggung jawab, mandiri dan sikap disiplin santri. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HF Commerce 
690 |a HG Finance 
690 |a HT Communities. Classes. Races 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/92410/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/92410  |z Link Metadata