IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN STUDI KASUS DALAM MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN RESOLUSI KONFLIK SISWA: Studi Deskriptif Kelas XI IPS 3 SMA Negeri 2 Purwakarta

Pendidikan kewarganegaraan merupakan mata pelajaran yang materinya sering dihubungkan dengan kehidupan yang ada di masyarakat. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh proses pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) masih tergantung pada penghapalan materi yang disampaikan guru kepada siswa. Hal in...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Metty Indah Purwanti, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-08-15.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pendidikan kewarganegaraan merupakan mata pelajaran yang materinya sering dihubungkan dengan kehidupan yang ada di masyarakat. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh proses pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) masih tergantung pada penghapalan materi yang disampaikan guru kepada siswa. Hal ini menyebabkan kurangnya kemampuan siswa dalam berpikir analitis. Sedangkan di dalam proses pembelajaran PKn memerlukan keterlibatan siswa untuk berperan aktif untuk mengembangkan kemampuan resolusi konflik siswa. Oleh karena itu peneliti mencoba meneliti tentang implementasi model pembelajaran studi kasus dalam mengembangkan kemampuan resolusi konflik siswa untuk memecahkan dan mencari penyelesaian masalah yang terdapat dalam kasus. Pembelajaran PKn tidak lagi dipandang sebagai mata pelajaran yang hanya menerima informasi kepada siswa namum pembelajaran PKn dapat mengajak siswa untuk berpartisipasi aktif dalam mengidentifikasi, menganalisis, mengeluarkan pendapat serta mencari solusi dalam penyelesaian masalah sesuai dengan pengetahuan dan kemampuan yang dimiliki oleh siswa. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif, sedangkan metode penelitiannya adalah metode deskriptif di dalam pengumpulan data dilaksanakan melalui wawancara, observasi, studi dokumentasi, kuesioner (angket), catatan lapangan dan studi litelatur. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 2 Purwakarta dengan subjek penelitian adalah peserta didik kelas XI IPS 3. Hasil penelitian yang peneliti peroleh adalah (1) Langkah-langkah persiapan yang dilakukan guru dan siswa dimulai dari mencari kasus yang up to date dan relevan berdasarkan materi yang dibahas kemudian dituangkan kedalam bentuk RPP, dan pembentukan kelompok. Selain itu, mempersiapkan kematangan serta mentalitas anggota kelompok. (2) Langkah-langkah pelaksanaan di kelas XI IPS 3 SMA Negeri 2 Purwakarta meliputi kegiatan pendahuluan, kegiatan inti dan kegiatan penutup. (3) Cara penilaian pada pelaksanaan pembelajaran studi kasus dengan menggunakan bentuk format individu, dan memberikan tugas kelompok dalam bentuk tertulis. (4) Kesulitan yang ditemui pada pelaksanaan model pembelajaran studi kasus yaitu menentukan kasus, keterbatasan waktu, keterbatasan sarana dan prasarana pembelajaran, dan adanya siswa yang pasif saat proses pembelajaran. (5) Upaya yang dilakukan untuk mengatasi kesulitan ialah menyiapkan kasus yang sesuai dengan kemampuan siswa, memaksimalkan waktu, mengoptimalkan sarana dan prasarana, mengelola
Item Description:http://repository.upi.edu/92529/1/s_pkn_0800943_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/92529/2/s_pkn_0800943_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/92529/3/s_pkn_0800943_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/92529/4/s_pkn_0800943_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/92529/5/s_pkn_0800943_bibliography.pdf