KEBERADAAN PEDAGANG DI TAMAN WISATA ALAM CIMANGGU BERDASARKAN TANGGAPAN PENGELOLA DAN WISATAWAN
Taman Wisata Alam Cimanggu adalah salah satu kawasan pelestarian alam yang dijadikan sebagai daya tarik wisata alam. Jumlah pedagang di Taman Wisata Alam Cimanggu terus bertambah dan keberadaannya menjadi permasalahan karena kawasan menjadi kumuh, tidak tertib, dan merusak keindahan. Pengelola pun b...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012-12-17.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_9337 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a SETIAWATI, Rina |e author |
245 | 0 | 0 | |a KEBERADAAN PEDAGANG DI TAMAN WISATA ALAM CIMANGGU BERDASARKAN TANGGAPAN PENGELOLA DAN WISATAWAN |
260 | |c 2012-12-17. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/1/s_mrl_1106028_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/2/s_mrl_1106028_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/3/s_mrl_1106028_chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/4/s_mrl_1106028_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/5/s_mrl_1106028_chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/6/s_mrl_1106028_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/9337/7/s_mrl_1106028_bibliography.pdf | ||
520 | |a Taman Wisata Alam Cimanggu adalah salah satu kawasan pelestarian alam yang dijadikan sebagai daya tarik wisata alam. Jumlah pedagang di Taman Wisata Alam Cimanggu terus bertambah dan keberadaannya menjadi permasalahan karena kawasan menjadi kumuh, tidak tertib, dan merusak keindahan. Pengelola pun berupaya untuk mengatasi hal tersebut agar kondisi kawasan menjadi nyaman dan aman. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk menganalisis tanggapan pengelola dan wisatawan mengenai keberadaan pedagang di Taman Wisata Alam Cimanggu berdasarkan pelayanan prima.Metode penelitian menggunakan metode deskriptif kuantitatif melalui teknik wawancara, observasi, dokumentasi dan kuesioner. Objek penelitian yang digunakan sebagai sampel adalah pengelola sebanyak 2 orang dan wisatawan sebanyak 100 orang. Operasional variabel penelitian ini adalah pelayanan prima. Analisis data dilakukan secara deksriptif melalui alat ukur yaitu nominal dan ordinal. Selanjutnya analisis data dipaparkan dalam bentuk angka dan grafik sehingga mudah dibaca dan dapat ditarik pengertian atau makna tertentu.Dari hasil penelitian, pengelola memberikan tanggapan positif yaitu pedagang cukup baik dalam memberikan pelayanan prima berdasarkan 6 indikator pelayanan prima yaitu kemampuan, sikap, penampilan, perhatian, tindakan,dan tanggung jawab. Sementara rata-rata tanggapan wisatawan terhadap pelayanan pedagang menunjukkan tanggapan positif, dengan kata lain pedagang sudah mampu melayani dengan baik. Upaya pemberdayaan pedagang yang dapat dilakukan di Taman Wisata Alam Cimanggu seperti melakukan pembinaan kepada pedagang melalui penataan pedagang, penyediaan alat peraga berupa bangunan semi permanen untuk pedagang berjualan, membentuk forum paguyuban warung untuk menjembatani kebutuhan antara pedagang dan pengelola. Kata Kunci: Pelayanan, pemberdayaan, wisata alam. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/9337/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/9337 |z Link Metadata |