PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTIAL LEARNING UNTUK MENINGKATAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MENGUKUR MENGGUNAKAN ALAT UKUR (MMAU) DI SMK NEGERI 12 BANDUNG
Kegiatan penelitian ini dilatarbelakangi oleh beberapa permasalahan diantaranya: (1) rendahnya hasil belajar siswa di SMK Negeri 12 Bandung pada TA 2010/2011 pada kelas X PPU 3, rata-rata kelulusan siswa yang di bawah KKM meningkat dari 56% pada tahun 2010 menjadi 87% pada tahun 2011, (2) Rendahnya...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012-12-26.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Kegiatan penelitian ini dilatarbelakangi oleh beberapa permasalahan diantaranya: (1) rendahnya hasil belajar siswa di SMK Negeri 12 Bandung pada TA 2010/2011 pada kelas X PPU 3, rata-rata kelulusan siswa yang di bawah KKM meningkat dari 56% pada tahun 2010 menjadi 87% pada tahun 2011, (2) Rendahnya partisipasi siswa dalam kegiatan belajar mengajar. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar dan aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran MMAU dengan menggunakan model pembelajaran Experiential Learning pada siswa kelas X PPU 3 SMK Negeri 12 Bandung. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukan peningkatan hasil belajar siswa pada setiap siklusnya. Hasil belajar pada siklus I sebesar 66,56 (kompeten pada kategori kurang), pada siklus kedua sebesar 80 (kompeten pada kategori baik). Hasil rata-rata aktivitas siswa mengalami kenaikan untuk setiap siklusnya, rinciannya adalah 62,6% (kategori tinggi), meningkat pada siklus II sebesar 77,3% (kategori tinggi). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Experiential Learning dapat meningkatkan hasil belajar dan aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran MMAU kelas X PPU 3 SMK Negeri 12 Bandung. Kata kunci : peningkatan hasil belajar, alat ukur mmau, penelitian eksperimen. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/93430/1/s_tm_0809476_table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/93430/2/s_tm_0809476_chapter1.pdf http://repository.upi.edu/93430/3/s_tm_0809476_chapter3.pdf http://repository.upi.edu/93430/4/s_tm_0809476_chapter5.pdf http://repository.upi.edu/93430/5/s_tm_0809476_bibliography.pdf |