MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAANMELALUI MEDIA GAMBAR SERI SISWA KELAS II SDN NEGLASARIKABUPATEN CIANJUR
Pembelajaran menulis di sekolah dasar dibedakana menjadi dua tahap yakni pembelajaran menulis permulaan dan pembelajaran menulis lanjut. Pembelajaran menulis permulaan dilaksanakan di kelas rendah. Menulis permulaan di SDN Neglasari mengalami kesulitan. Hal ini terlihat dari pencapaian hasil menulis...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2011-01-17.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_93530 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Dadan, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAANMELALUI MEDIA GAMBAR SERI SISWA KELAS II SDN NEGLASARIKABUPATEN CIANJUR |
260 | |c 2011-01-17. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/93530/2/s_pgsd_180180_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/93530/2/s_pgsd_180180_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/93530/2/s_pgsd_180180_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/93530/1/s_pgsd_180180_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/93530/2/s_pgsd_180180_bibliography.pdf | ||
520 | |a Pembelajaran menulis di sekolah dasar dibedakana menjadi dua tahap yakni pembelajaran menulis permulaan dan pembelajaran menulis lanjut. Pembelajaran menulis permulaan dilaksanakan di kelas rendah. Menulis permulaan di SDN Neglasari mengalami kesulitan. Hal ini terlihat dari pencapaian hasil menulis yang rata-rata di bawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM). Hal ini, merupakan latar belakang mengapa penelitian ini dilaksanakan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui motivasi belajar siswa dan ada tidaknya peningkatan hasil menulis permulaan melalui media gambar seri. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, LKS, dan catatan lapangan. Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah siswa kelas II SDN Neglasari Kabupaten Cianjur yang berjumlah 19 terdiri dari 10 siswa laki-laki dan 9 orang siswa perempuan. Pembelajaran menulis permulaan melalui media gambar seri difokuskan pada kesesuaian isi dengan gambar, bahasa, dan ejaan. Hasil penelitian menunjukan bahwa penggunaan media gambar seri dapat meningkatkan kemampuan menulis permulaan baik dari segi isi, bahsa, maupun ejaan. Hal ini terbukti dengan adanya peningkatan nilai hasil menulis permulaan yaitu pada siklus I nilai rata-rata 79,11 dan siklus II 80,13. Rekomendasi bagi guru penggunaan media gambar seri ini dapat dijadikan suatu alternatif dalam pembelajaran bahasa Indonesia khususnya pembelajaran menulis permulaan di kelas rendah. Penggunaan media gambar seri ini dapat meningkatkan motivasi siswa terhadap pembelajaran dan aktivitas belajar siswa lebih baik dan efektif, yaitu dengan melakukan pengamatan terhadap media gambar seri. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/93530/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/93530 |z Link Metadata |