Hubungan Antara Hasil Belajar Pendidikan Jasmani Dengan Tingkat Kecerdasan Emosional Siswa SMP Negeri 29 Bandung

Penelitian ini dilatar belakang oleh pentingnya kecerdasan emosional yang pada saat ini merupakan salah satu sumber untuk meraih kesuksesan baik itu dalam belajar maupun dalam pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gambaran dari tingkat kecerdasan emosional dalam penilaian ha...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wakhdah Mutmainah, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-10-05.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_93870
042 |a dc 
100 1 0 |a Wakhdah Mutmainah, -  |e author 
245 0 0 |a Hubungan Antara Hasil Belajar Pendidikan Jasmani Dengan Tingkat Kecerdasan Emosional Siswa SMP Negeri 29 Bandung 
260 |c 2011-10-05. 
500 |a http://repository.upi.edu/93870/1/s_jkr_0700680_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93870/2/s_jkr_0700680_chapter_1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93870/3/s_jkr_0700680_chapter_3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93870/4/s_jkr_0700680_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatar belakang oleh pentingnya kecerdasan emosional yang pada saat ini merupakan salah satu sumber untuk meraih kesuksesan baik itu dalam belajar maupun dalam pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gambaran dari tingkat kecerdasan emosional dalam penilaian hasil belajar pendidikan jasmani. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif yang dilaksanakan terhadap 60 orang siswa kelas VII SMP Negeri 29 Bandung secara random sampling (secara acak). Data dikumpulkan dengan dengan menggunakan angket kecerdasan emosional dan penilaian hasil belajar pendidikan jasmani. Semua data dianalisis menggunakan (1) uji normalitas menggunakan uji liliefors, (2) uji homogenitas dan (3) uji hipotesis korelasi tunggal dengan bantuan Program Microsoft Office Excel 2007. Hasil analisis menunjukkan bahwa tingkat kecerdasan emosional siswa SMP Negeri 29 Bandung memiliki kecerdasan emosional yang rata-rata cukup dan baik. Berdasarkan hasil uji hipotesis korelasi tunggal bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara hasil belajar pendidikan jasmani dengan tingkat kecerdasan emosional siswa SMP Negeri 29 Bandung, dan memberikan sumbangan efektif sebesar 0.197 pada taraf α = 0.05. Artinya melalui pendidikan jasmani dapat memberikan dampak yang positif terhadap tingkat kecerdasan emosional siswa. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/93870/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/93870  |z Link Metadata