PERBANDINGAN EFEKTIFITAS HASIL KETEPATAN SERVIS ANTARA TEKNIK SERVIS MENGAMBANG DI ATAS KEPALA DENGAN TEKNIK SERVIS MELINGKAR DALAM PERMAINAN BOLA VOLI

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEKTIFITAS HASIL KETEPATAN SERVIS ANTARA TEKNIK SERVIS MENGAMBANG DI ATAS KEPALA DENGAN TEKNIK SERVIS MELINGKAR DALAM PERMAINAN BOLA VOLI Pembimbing: 1. Drs. H. Hadi Sartono, M.Pd. 2. Drs. Yadi Sunaryadi, M.Pd. Dadan Eddy Aryana* Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dadan Eddy Aryana, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-10-27.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_93949
042 |a dc 
100 1 0 |a Dadan Eddy Aryana, -  |e author 
245 0 0 |a PERBANDINGAN EFEKTIFITAS HASIL KETEPATAN SERVIS ANTARA TEKNIK SERVIS MENGAMBANG DI ATAS KEPALA DENGAN TEKNIK SERVIS MELINGKAR DALAM PERMAINAN BOLA VOLI 
260 |c 2011-10-27. 
500 |a http://repository.upi.edu/93949/1/s_kor_0606672_table-of-contents.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93949/2/s_kor_0606672_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93949/3/s_kor_0606672_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93949/4/s_kor_0606672_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/93949/5/s_kor_0606672_bibliography.pdf 
520 |a ABSTRAK PERBANDINGAN EFEKTIFITAS HASIL KETEPATAN SERVIS ANTARA TEKNIK SERVIS MENGAMBANG DI ATAS KEPALA DENGAN TEKNIK SERVIS MELINGKAR DALAM PERMAINAN BOLA VOLI Pembimbing: 1. Drs. H. Hadi Sartono, M.Pd. 2. Drs. Yadi Sunaryadi, M.Pd. Dadan Eddy Aryana* Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan efektivitas hasil ketepatan servis antara teknik servis mengambang di atas kepala dengan servis melingkar dalam permainan bola voli. Masalah dalam penelitian ini adalah manakah yang lebih efektif hasil ketepatan antara servis mengambang di atas kepala dengan servis melingkar dalam permainan bola voli. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Adapun teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah pemain bola voli club Tiger Cilamaya Karawang berjumlah 10 orang. Adapun instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes servis bola voli. Hasil penelitian yang diperoleh bahwa t hitung (1,12) yang lebih kecil dari t-tabel pada tingkat kepercayaan atau tarif signifikansi α = 0,05 dengan dk (n1 + n2-2) = 18 harga t (0,95) dari daftar distribusi t diperoleh 1,73. Kriteria pengujian adalah, tolak H0 jika t t1-α. Maka t hitung berada pada daerah penerimaan, jadi H0 diterima. Dengan demikian, berdasarkan rumusan masalah penelitian dan hasil pengolahan serta analisis data, maka kesimpulan dari penelitian ini adalah tidak terdapat perbedaan antara servis mengambang di atas kepala dengan servis melingkar terhadap hasil ketepatan servis dalam permainan bola voli. Implikasinya hasil penelitian menunjukan bahwa untuk ketepatan servis tidak hanya mengandalkan gerak, namun aspek pengendalian fisik dan mental pun sangat menunjang. * Mahasiswa Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga FPOK-UPI Angkatan 2006. ABSTRACT COMPARISON BETWEEN THE EFFECTIVENESS OF PRECISION TECHNIQUE SERVICING FLOATING OVER THE HEAD WITH A CIRCULAR SERVICE TO THE ACCURACY OF THE SERVICE IN VOLLEYBALL GAMES Supervisor: 1. Drs. H. Hadi Sartono, M.Pd. 2. Drs. Yadi Sunaryadi, M.Pd. Dadan Eddy Aryana * The purpose of this study was to determine the comparison between the effectiveness of precision technique servicing floating over the head with a circular service to the accuracy of the service in volleyball games. The problem in this study is what is more effective results in accuracy between servicing floating over the head with a circular service in the game of volleyball. The method used in this research is descriptive method. The sampling technique used in this study was purposive sampling technique. The sample in this study is a volleyball player Tiger club Falkirk cilamaya numbered 10 people. The instruments used in this study is to test the volleyball serve. The results obtained that t count (1.12) is smaller than t-table at a significance level of trust or rate α = 0.05 with df (n1 + n2-2) = 18 t price (0.95) from the list 1.73 t distribution is obtained. Testing criteria is, reject H0 if t t1-α. Then t count in the region of acceptance, so H0 is accepted. Thus, based on the formulation of research problems and results of data processing and analysis, the conclusions of this study is no difference between servicing floating over the head with a circular service to the accuracy of the service in volleyball games. The implication of research results showed that for the service does not just rely on the accuracy of motion, but the physical and mental aspects of control were very supportive. * Students Education Program coaching UPI Sports FPOK-Force 2006. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a GV Recreation Leisure 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/93949/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/93949  |z Link Metadata