HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KEBUGARAN JASMANI DENGAN PEFORMA TEKNIK DASAR BERMAIN FUTSAL

Tujuan dalam penelitian ini adalah apakah terdapat hubungan yang positif antara tingkat kebugaran jasmani dengan performa teknik dasar bermain futsal di SMP Negeri 42 Bandung. Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar dan apakah terdapat hubungan yang signifikan ant...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ramdhan Hidayat, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-08-18.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_94173
042 |a dc 
100 1 0 |a Ramdhan Hidayat, -  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KEBUGARAN JASMANI DENGAN PEFORMA TEKNIK DASAR BERMAIN FUTSAL 
260 |c 2011-08-18. 
500 |a http://repository.upi.edu/94173/1/s_kor_023351_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94173/2/s_kor_023351_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94173/3/s_kor_023351_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94173/4/s_kor_023351_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94173/5/s_kor_023351_biliograpy.pdf 
520 |a Tujuan dalam penelitian ini adalah apakah terdapat hubungan yang positif antara tingkat kebugaran jasmani dengan performa teknik dasar bermain futsal di SMP Negeri 42 Bandung. Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar dan apakah terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat kebugaran jasmani dengan performa teknik dasar bermain futsal di SMP Negeri 42 Bandung. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif dengan pola korelasional. Sampel yang digunakan adalah SMP Negeri 42 Kota Bandung kelas VII,VIII, dan IX usia 13-15 Tahun. Alat ukur yang digunakan peneliti adalah Tes kebugaran jasmani, dan tes teknik dasar futsal (Passing-stoping, dribbling, dan shooting). Berdasarkan hasil perhitungan dan analisis data yang dilakukan maka terbukti bahwa: Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara tingkat kebugaran jasmani dengan performa teknik dasar bermain futsal di SMP Negeri 42 Bandung, dengan koefisien determinan sebesar 91,74% artinya performa teknik dasar bermain futsal dipengaruhi oleh kebugaran jasmani sebesar 91,74% sisanya 8,26% dipengaruhi oleh faktor lain. Berdasarkan perhitungan korelasi antara variable bebas dan variable terikat adalah 0.9578. Rentang nilai dalam analisis korelasi berkisar antara +1 sampai -1, angka tersebut menunjukan korelasi bernilai positif. Dapat diartikan bahwa tingkat kebugaran jasmani memiliki hubungan positif dengan performa teknik dasar bermain futsal. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/94173/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/94173  |z Link Metadata