PENGARUH BIAYA PEMELIHARAAN PERALATAN PRODUKSI TERHADAP PRODUKTIVITAS PRODUKSI ALKOHOL PADA PT PG RAJAWALI II UNIT PSA PALIMANAN

Meningkatnya harga minyak dunia, mengakibatkan kenaikan harga BBM (Bahan Bakar Minyak) di Indonesia. Untuk mengatasi hal tersebut digunakan BBN (Bahan Bakar Nabati) sebagai bahan bakar alternatif, salah satu jenis bahan bakar nabati yaitu spirtus dan alkohol. Hal tersebut meningkatkan permintaan aka...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Inne S Meliani, - (Author)
Format: Book
Published: 2009-12-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_94357
042 |a dc 
100 1 0 |a Inne S Meliani, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH BIAYA PEMELIHARAAN PERALATAN PRODUKSI TERHADAP PRODUKTIVITAS PRODUKSI ALKOHOL PADA PT PG RAJAWALI II UNIT PSA PALIMANAN 
260 |c 2009-12-01. 
500 |a http://repository.upi.edu/94357/4/s_pem_055613_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94357/1/s_pem_055613_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94357/2/s_pem_055613_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94357/3/s_pem_055613_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94357/3/s_pem_055613_bibliography.pdf 
520 |a Meningkatnya harga minyak dunia, mengakibatkan kenaikan harga BBM (Bahan Bakar Minyak) di Indonesia. Untuk mengatasi hal tersebut digunakan BBN (Bahan Bakar Nabati) sebagai bahan bakar alternatif, salah satu jenis bahan bakar nabati yaitu spirtus dan alkohol. Hal tersebut meningkatkan permintaan akan BBN, namun tingkat produksi alkohol pada PT PG Rajawali II Unit PSA Palimanan selaku salah satu produsen alkohol, spirtus , dan arak di Indonesia mengalami penurunan. Produksi alkohol tahun 2008 hanya mencapai 58% dari target produksi dan tingkat produksi alkohol tahun 2008 mengalami penurunan 4,25% dibandingkan tahun 2007. Pada pertengahan tahun 2008 perusahaan memfokuskan untuk meningkatkan keuntungan dengan cara mengurangi biaya produksi termasuk biaya pemeliharaan peralatan produksi. Hal tersebut mengakibatkan kerusakan alat yang menggangu proses produksi.dan pada akhirnya mengurangi produktivitas produksi alkohol. Dibuktikan dengan menurunnya produktivitas produksi alkohol tahun 2008 yang mengalami penurunan sebesar 0,18332% dibandingkan tahun 2007. Penelitian dilakukan untuk mengetahui gambaran biaya pemeliharaan peralatan produksi pada PT PG Rajawali II Unit PSA Palimanan, kemudian untuk mengetahui gambaran produktivitas produksi alkohol pada PT PG Rajawali II Unit PSA Palimanan dan bagaimana pengaruh biaya pemeliharaan peralatan produksi terhadap produktivitas alkohol pada PT PG Rajawali II Unit PSA Palimanan. Objek penelitian ini adalah biaya pemeliharaan peralatan produksi sebagai variabel bebas (independent variable), sedangkan untuk variabel terikatnya (dependent variable) adalah produktivitas produksi alkohol. Subjek yang akan diteliti adalah PT PG Rajawali II Unit PSA Palimanan. Jenis penelitian ini menggunakan jenis deskriptif verifikatif. Metode yang digunakan adalah deskriptif dan survei eksplanatori. Hasil penelitian menunjukan bahwa biaya pemeliharaan peralatan produksi dengan produktivitas produksi alkohol memiliki hubungan dengan nilai korelasi sebesar 0,657. Hal tersebut menunjukan pengaruh yang positif dengan tingkat korelasi yang kuat antara biaya pemeliharaan peralatan produksi dengan produktivitas produksi alkohol. Sedangkan dengan daya determinasi antara variabel X dan variabel Y sebesar 43,14%, sisanya sebesar 56,86% dipengaruhi oleh variabel-variabel lain yang tidak diteliti pada penelitian ini. Adanya pengaruh antara biaya pemeliharaan peralatan produksi terhadap produktivitas produksi alkohol yang bersifat positif, diharapkan dapat menjadi masukan kepada PT PG Rajawali II Unit PSA Palimanan bahwa dengan meningkatnya biaya pemeliharaan peralatan produksi dapat meningkatkan produktivitas produksi alkohol. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/94357/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/94357  |z Link Metadata