PERBEDAAN KOMPETENSI PEDAGOGI GURU YANG BERLATAR BELAKANG PENJAS DENGAN GURU YANG BERLATAR BELAKANG NON PENJAS (GURU KELAS) PADA PELAKSANAAN PENJAS SD DI KECAMATAN MALAUSMA KABUPATEN MAJALENGKA

Penelitian ini dilatarbelakangi adanya guru penjas yang berlatar belakang pendidikan non penjas pada sekolah dasar di Kecamatan Malausma Kabupaten Majalengka. Tujuanya untuk mengetahui kompetensi pedagogi guru yang berlatar belakang penjas dan kompetensi pedagogi guru yang berlatar belakang non penj...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Taupiqurohman, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-01-05.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi adanya guru penjas yang berlatar belakang pendidikan non penjas pada sekolah dasar di Kecamatan Malausma Kabupaten Majalengka. Tujuanya untuk mengetahui kompetensi pedagogi guru yang berlatar belakang penjas dan kompetensi pedagogi guru yang berlatar belakang non penjas. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif. Populasinya yaitu 28 orang guru penjas SD dan diambil sampel 20 orang yang terdiri dari 10 orang guru yang berlatar belakang penjas dan 10 orang guru yang berlatar belakang non penjas. Instrumen yang digunakan berupa kuesioner yang berisi tentang aspek-aspek kompetensi pedagogi. Teknik pengolahan dan analisis data menggunakan analisis uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan antara kompetensi pedagogi guru yang berlatar belakang pendidikan penjas dengan kompetensi pedagogi guru yang berlatar belakang pendidikan non penjas pada pelaksanaan penjas SD di Kecamatan Malausma Kabupaten Majalengka.
Item Description:http://repository.upi.edu/94558/1/d_pls_0807974_table_of_content%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/94558/2/d_pls_0807974_chapter1%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/94558/3/d_pls_0807974_chapter3%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/94558/4/d_pls_0807974_chapter5%281%29.pdf
http://repository.upi.edu/94558/5/d_pls_0807974_bibliografi%281%29.pdf