PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP TINGKAT RENTABILITAS PADA PT. GAJAH TUNGGAL TBK.

Tingkat rentabilitas dipengaruhi oleh berbagai faktor salah satunya adalah modal kerja. Modal kerja, yang merupakan aktiva lancar, berputar dalam satu periode untuk membiayai kegiatan operasional perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perputaran modal kerja perusahaan, mengetahui ting...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dian Ahmad Rusdianto, - (Author)
Format: Book
Published: 2010-12-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_94592
042 |a dc 
100 1 0 |a Dian Ahmad Rusdianto, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP TINGKAT RENTABILITAS PADA PT. GAJAH TUNGGAL TBK. 
260 |c 2010-12-01. 
500 |a http://repository.upi.edu/94592/4/s_pem_055899_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94592/5/s_pem_055899_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94592/1/s_pem_055899_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94592/2/s_pem_055899_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94592/3/s_pem_055899_bibliography.pdf 
520 |a Tingkat rentabilitas dipengaruhi oleh berbagai faktor salah satunya adalah modal kerja. Modal kerja, yang merupakan aktiva lancar, berputar dalam satu periode untuk membiayai kegiatan operasional perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perputaran modal kerja perusahaan, mengetahui tingkat rentabilitas perusahaan, mengetahui pengaruh perputaran modal kerja dengan tingkat rentabilitas yang diukur berdasarkan rasio Profit Margin dengan pendekatan Gross Profit Margin pada salah satu perusahaan manufaktur terbesar, PT. Gajah Tunggal Tbk. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan verifikatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Periode pengamatan untuk perputaran modal kerja dan tingkat rentabilitas dimulai sejak tahun 1999 - 2008. Alat statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah teknik analisis regresi sederhana, analisis korelasi dan analisis koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa perputaran modal kerja perusahaan berkecenderungan mengalami peningkatan semakin cepat dari tahun ke tahun, menunjukan kinerja keuangan yang baik. Tingkat rentabilitas perusahaan berkecenderungan mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Hasil perhitungan uji hipotesis diperoleh kesimpulan bahwa perputaran modal kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat rentabilitas. Hasil perhitungan koefisien determinasi menunjukan bahwa tingkat rentabilitas yang dipengaruhi oleh perputaran modal kerja sebesar 56.1% sedangkan sisanya 43.9% dipengaruhi oleh faktor lain diluar perputaran modal kerja. Dengan demikian, hipotesis penelitian yang menyatakan terdapat pengaruh perputaran modal kerja terhadap tingkat rentabilitas dapat diterima. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/94592/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/94592  |z Link Metadata