PENERAPAN MODEL SAVI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA :PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA SISWA KELAS XI IPA 4 SMA NEGERI 1 LEMBANG

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya keterampilan berbicara di kalangan siswa. Banyak siswa yang merasa malu dan sulit menyampaikan kata-katanya dalam bentuk kalimat yang efektif. Selain itu kurangnya minat siswa untuk melatih kemampuan berbicara juga merupakan faktor yang melatarbelakangi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Lia Meliana, - (Author)
Format: Book
Published: 2010-08-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_94807
042 |a dc 
100 1 0 |a Lia Meliana, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL SAVI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA :PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA SISWA KELAS XI IPA 4 SMA NEGERI 1 LEMBANG 
260 |c 2010-08-31. 
500 |a http://repository.upi.edu/94807/5/s_c0151_0603334_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94807/3/s_c0151_0603334_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94807/2/s_c0151_0603334_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94807/1/s_c0151_0603334_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/94807/4/s_c0151_0603334_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya keterampilan berbicara di kalangan siswa. Banyak siswa yang merasa malu dan sulit menyampaikan kata-katanya dalam bentuk kalimat yang efektif. Selain itu kurangnya minat siswa untuk melatih kemampuan berbicara juga merupakan faktor yang melatarbelakangi penelitian ini. Rumusan masalah penelitian ini adalah (1) bagaimanakah perencanaan pembelajaran dalam meningkatkan keterampilan berbicara dengan model SAVI pada siswa kelas XI IPA 4 SMA Negeri 1 Lembang tahun ajaran 2009/2010? (2) bagaimanakah proses pembelajaran dalam meningkatkan keterampilan berbicara dengan model SAVI pada siswa kelas XI IPA 4 SMA Negeri 1 Lembang tahun ajaran 2009/2010? dan (3) bagaimanakah hasil pembelajaran dalam meningkatkan keterampilan berbicara dengan model SAVI pada siswa kelas XI IPA 4 SMA Negeri 1 Lembang tahun ajaran 2009/2010?. Pembelajaran berbicara dengan menggunakan model SAVI bertujuan untuk mendeskripsikan (1) perencanaan pembelajaran keterampilan berbicara menggunakan model SAVI pada siswa kelas XI IPA 4 SMA Negeri 1 Lembang tahun ajaran 2009/2010 (2) pelaksanaan pembelajaran keterampilan berbicara menggunakan model SAVI pada siswa kelas XI IPA 4 SMA Negeri 1 Lembang tahun ajaran 2009/2010 dan (3) hasil pembelajaran keterampilan berbicara menggunakan model SAVI pada siswa kelas XI IPA 4 SMA Negeri 1 Lembang. Model SAVI adalah model pembelajaran yang menekankan bahwa belajar harus memanfaatkan semua alat indera yang dimiliki siswa dengan cara menggabungkan gerakan fisik dengan aktivitas intelektual dan penggunaan semua alat indera dalam satu peristiwa pembelajaran. Model ini bermaksud untuk meningkatkan aktivitas siswa dalam kegiatan pembelajaran sehingga dapat meningkatkan hasil belajarnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK). PTK adalah suatu bentuk penelitian reflektif dan kolektif yang dilakukan oleh peneliti dalam situasi sosial untuk meningkatkan penalaran praktik sosial mereka. Proses penelitian tindakan kelas terdiri atas empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Pembelajaran dengan model SAVI dilaksanakan dengan cara guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok dan membagikan artikel kepada setiap kelompok. Siswa membaca dan mendiskusikan artikel yang dibagikan kemudian mendata pokok-pokok isi artikel dan hal-hal yang menarik dalam artikel. Siswa di tunjuk oleh guru sesuai warna dan nomor diri untuk mengemukakan hasil diskusinya kemudian setiap kelompok diberi kesempatan untuk mengomentarinya. Hasil penelitian yang telah dilaksanakan, membuktikan bahwa pembelajaran menggunakan model SAVI cukup efektif meningkatkan kemampuan siswa dalam berbicara. Hal ini terbukti melalui hasil belajar siswa menjelaskan secara lisan uraian topik tertentu dari hasil membaca artikel dengan model SAVI mengalami peningkatan pada setiap siklus. Nilai rata-rata siswa pada siklus I sebesar 49,18, dan siklus 2 sebesar 84,77. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/94807/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/94807  |z Link Metadata