IMPLEMENTASI METODE MIND MAP UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN APRESIASI SENI RUPA DI SMA :Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas X di SMA Pasundan 1 Bandung

Tesis ini berjudul Implementasi Metode Mind Map untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa dalam Pembelajaran Apresiasi Seni Rupa di SMA (Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas X di SMA Pasundan 1 Bandung). Masalah yang mendasari penelitian ini adalah pelaksanaan pembelajaran seni rupa masih berupa pembelaja...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Resmi, Luvty Citra (Author)
Format: Book
Published: 2009-11-13.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_9515
042 |a dc 
100 1 0 |a Resmi, Luvty Citra  |e author 
245 0 0 |a IMPLEMENTASI METODE MIND MAP UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN APRESIASI SENI RUPA DI SMA :Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas X di SMA Pasundan 1 Bandung 
260 |c 2009-11-13. 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/7/t_psn_0706737_table_of_contents.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/2/t_psn_0706737_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/3/t_psn_0706737_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/4/t_psn_0706737_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/5/t_psn_0706737_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/6/t_psn_0706737_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9515/1/t_psn_0706737_bibliography.pdf 
520 |a Tesis ini berjudul Implementasi Metode Mind Map untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa dalam Pembelajaran Apresiasi Seni Rupa di SMA (Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas X di SMA Pasundan 1 Bandung). Masalah yang mendasari penelitian ini adalah pelaksanaan pembelajaran seni rupa masih berupa pembelajaran dengan metode yang konvensional, belum mampu meningkatkan kemampuan siswa dalam mengapresiasi karya seni. Masih kurang optimalnya kemampuan siswa dalam menanggapi atau memberikan kritikan terhadap karya seni khususnya karya seni terapan, juga disebabkan mereka belum memiliki cara yang mudah mempelajari materi tersebut sehingga sulit untuk memahami yang kemudian sulit memberikan tanggapan pada suatu karya. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Lokasi dan tempat penelitian dilaksanakan di kelas X SMA Pasundan 1 Bandung tahun ajaran 2008/2009. Subjek penelitian yaitu kemampuan apresiasi siswa dalam pembelajaran seni rupa dengan menggunakan metode mind map. Aspek yang dianalisis menyangkut kemampuan siswa dalam mengidentifikasi keunikan gagasan dan teknik dalam karya seni rupa terapan di wilayah nusantara pada Siklus I , Siklus II dan Siklus III, meliputi: 1) Pengetahuan sejarah seni rupa dan klasifikasi karya seni rupa berdasarkan pembagian zaman/periode. 2) Jenis dan karakteristik hasil karya seni rupa. 3) Alat, teknik, media, bahan dan proses pembuatan karya seni. Kemudian dilanjutkan kepada menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan gagasan dan teknik dalam karya seni rupa terapan di wilayah nusantara pada Siklus IV. Hasil pengembangan PTK melalui metode mind map dalam proses pembelajaran dinyatakan baik melalui skala penilaian observasi terhadap penampilan guru dan siswa yang terus meningkat di setiap siklusnya. Selain itu, perencanaan pada akhir siklus yaitu Siklus IV sudah mengindikasikan ketercapaian kemampuan apresiasi khususnya apresiasi karya seni terapan. Hal ini dibuktikan dengan hasil penilaian, juga dari hasil tes siswa dengan kualifikasi baik. Pembiasaan penggunaan metode mind map dalam pembelajaran dapat meningkatkan tugas guru karena memfokuskan pembelajaran pada kegiatan siswa. Selain menyenangkan dan mudah, dalam membuat mind map siswa harus mempelajari sendiri materi, sehingga siswa lebih mudah untuk memahami materi pembelajaran. Metode mind map sangat baik digunakan dalam pembelajaran seni rupa, khususnya dalam mengidentifikasi keunikan gagasan dan teknik dalam karya seni rupa terapan di wilayah nusantara, dan terbukti mampu meningkatkan prestasi siswa serta meningkatkan kemampuan berapresiasi. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/9515/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/9515  |z Link Metadata