ANALISIS VERBA KAWARU DAN HENKA SURU SEBAGAI SINONIM

Sinonim merupakan salah satu kajian linguistik bidang semantik. Objek kajiannya adalah kata yang mempunyai makna yang sama. Bagi pembelajar bahasa asing, sinonim menjadi salah satu kesulitan dalam mempelajari bahasa Jepang. Karena sulitnya membedakan penggunaan kata-kata tersebut dalam sebuah kontek...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Estu Rahayu, - (Author)
Format: Book
Published: 2010-08-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_96141
042 |a dc 
100 1 0 |a Estu Rahayu, -  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS VERBA KAWARU DAN HENKA SURU SEBAGAI SINONIM 
260 |c 2010-08-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/96141/4/s_c0551_0606549_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96141/3/s_c0551_0606549_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96141/2/s_c0551_0606549_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96141/1/s_c0551_0606549_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96141/4/s_c0551_0606549_bibliography.pdf 
520 |a Sinonim merupakan salah satu kajian linguistik bidang semantik. Objek kajiannya adalah kata yang mempunyai makna yang sama. Bagi pembelajar bahasa asing, sinonim menjadi salah satu kesulitan dalam mempelajari bahasa Jepang. Karena sulitnya membedakan penggunaan kata-kata tersebut dalam sebuah konteks kalimat, sehingga diperlukannya penelitian dan pemahaman makna yang terkandung dalam kata-kata tersebut. Objek penelitian ini adalah verba kawaru dan henka suru yang biasa dipadankan dengan kata "berubah" dalam bahasa Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik, karena mengkaji dan menganalisis perkara-perkara yang terjadi di sekitar masyarakat sekarang ini. Adapun, tujuan penelitian ini adalah agar dapat mengetahui perbedaan dan persamaan verba kawaru dan henka suru dari segi struktur, makna dan penggunaannya dalam sebuah konteks kalimat. Langkah-langkah kongkrit yang dilakukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Pengumpulan data; mencari informasi dan teori-teori yang berkaitan dengan sinonim verba kawaru dan henka suru dari berbagai literatur dan mengumpulkan contoh-contoh kalimat dari berbagai sumber seperti: internet, buku pelajaran bahasa Jepang, kamus-kamus dan penelitian terdahulu. 2. Analisis data; menganalisis data yang telah dikumpulkan untuk mencari persamaan dan perbedaan kedua verba tersebut. 3. Membuat kesimpulan secara generalisasi. Penelitian ini menghasilkan kesimpulan secara umum bahwa verba kawaru menyatakan perubahan perkara secara tiba-tiba. Sedangkan verba henka suru menyatakan perubahan suatu perkara secara keilmuan. Kata kunci: ruigigo, doushi, kawaru, henka suru. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/96141/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/96141  |z Link Metadata