PENGARUH RETURN ON EQUITY, RETURN ON ASSETS, DEBT TO EQUITY RATIO DAN PRICE EARNING RATIO TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTARDI BURSA EFEK INDONESIAKasus Perusahaan Sektor Finance Tahun 2008
Penelitian ini dilakukan berdasarkan pengamatan terhadap fenomena krisis subprime mortgage yang melanda sistem perekonomian dunia secara luas. Hal tersebut, menyebabkan timbulnya permasalahan yang ditandai dengan turunnya return saham pada perusahaan sektor finance pada tahun 2008. Adapun tujuan pen...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2009-06-23.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_96414 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Taufik Herdani, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGARUH RETURN ON EQUITY, RETURN ON ASSETS, DEBT TO EQUITY RATIO DAN PRICE EARNING RATIO TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTARDI BURSA EFEK INDONESIAKasus Perusahaan Sektor Finance Tahun 2008 |
260 | |c 2009-06-23. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/5/s_pea_054474_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/4/s_pea_054474_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/2/s_pea_054474_chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/1/s_pea_054474_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/7/s_pea_054474_chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/6/s_pea_054474_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/96414/3/s_pea_054474_bibliography.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini dilakukan berdasarkan pengamatan terhadap fenomena krisis subprime mortgage yang melanda sistem perekonomian dunia secara luas. Hal tersebut, menyebabkan timbulnya permasalahan yang ditandai dengan turunnya return saham pada perusahaan sektor finance pada tahun 2008. Adapun tujuan penelitian ini dilakukan untuk memperoleh informasi akuntansi keuangan agar dapat mengetahui bagaimana pengaruh return on equity, return on asset, debt to equity ratio dan price earning ratio secara partial dan simultan terhadap return saham pada perusahaan sektor finance yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis dengan menggunakan pendekatan studi peristiwa (even study). Studi peristiwa ini digunakan untuk perhitungan return saham dengan cara menghitung selisih harga saham rata-rata 5 hari sesudah dan rata-rata 5 hari sebelum harga penutupan kemudian dibagi dengan rata-rata 5 hari sebelum penutupan harga saham tahun 2008. Dalam penelitian ini terdapat 30 perusahaan sektor finance yang menjadi populasi penelitian. Selanjutnya, teknik analisis statistik yang digunakan berupa regresi linier berganda. Berdasarkan output SPSS dapat diketahui hasil penelitian yang menyatakan bahwa return on equity berpengaruh positif terhadap return saham, return on asset berpengaruh negatif terhadap return saham, debt to equity ratio berpengaruh negatif terhadap return saham, price earning ratio berpengaruh positif terhadap return saham dan return on equity, return on asset, debt to equty ratio dan price earning ratio tidak memiliki pengaruh secara simultan terhadap return saham pada perusahaan yang terdaftar di bursa efek Indonesia Saran yang peneliti berikan kepada peneliti selanjutnya yaitu agar penelitian ini dapat dilanjutkan dengan jangka waktu penelitian lebih dari satu tahun dan memperbanyak variabel yang berguna untuk menghitung informasi akuntansi keuangan yang diteliti karena pada dasarnya masih banyak rasio-rasio keuangan lainnya yang berguna untuk dijadikan alat keputusan investasi bagi para investor. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/96414/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/96414 |z Link Metadata |