PENGARUH INFORMASI AKUNTANSI EMITEN TERHADAP UNDERPRICING PADAPT. BURSA EFEK INDONESIA:Studi Kasus Terhadap Emiten pada Periode 2005-2008:

Fenomena harga rendah (underpricing) merupakan fenomena yang sering terjadi pada saat saham untuk pertama kalinya diperdagangkan di pasar perdana (IPO/Initial Public Offering). Underpricing ditandai dengan Initial Return (IR) positif yang merupakan selisih antara harga penutupan hari pertama di pasa...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Indah Melysa Diana, - (Author)
Format: Book
Published: 2010-01-02.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_96494
042 |a dc 
100 1 0 |a Indah Melysa Diana, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH INFORMASI AKUNTANSI EMITEN TERHADAP UNDERPRICING PADAPT. BURSA EFEK INDONESIA:Studi Kasus Terhadap Emiten pada Periode 2005-2008: 
260 |c 2010-01-02. 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/3/s_pea_055336_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/5/s_pea_055336_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/1/s_pea_055336_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/1/s_pea_055336_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/1/s_pea_055336_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/2/s_pea_055336_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/96494/4/s_pea_055336_bibliography.pdf 
520 |a Fenomena harga rendah (underpricing) merupakan fenomena yang sering terjadi pada saat saham untuk pertama kalinya diperdagangkan di pasar perdana (IPO/Initial Public Offering). Underpricing ditandai dengan Initial Return (IR) positif yang merupakan selisih antara harga penutupan hari pertama di pasar sekunder dengan harga penawaran di pasar perdana kemudian dibagi dengan harga penawaran di pasar perdana. Underpricing sebenarnya tidak menguntungkan bagi calon emiten karena dana yang didapat dari hasil penjualan saham tidak maksimal. Ada banyak faktor yang dianggap dapat mempengaruhi terjadinya underpricing, diantaranya adalah Return On Assets (ROA), financial leverage, Debt to Equity Ratio (DER) dan Earning Per Share (EPS). Berdasarkan hal tersebut, penyusun melakukan penelitian dengan tujuan untuk mengetahui apakah ROA, financial leverage, DER dan EPS berpengaruh terhadap underpricing baik secara bersama-sama maupun secara parsial. Dalam penyusunan skripsi ini, penyusun menggunakan metode verifikatif yang menguji kebenaran sesuatu dalam bidang yang telah ada dan digunakan untuk menguji hipotesis dengan menggunakan perhitungan statistik. Pada penelitian sebelumnya, penelitian hanya menggunakan informasi non akuntansi, maka dalam penelitian ini penyusun ingin meneliti kembali dengan menggunakan informasi akuntansi sebagai variabel bebasnya. Untuk menunjang keberhasilan penelitian ini, penyusun mengumpulkan data melalui studi dokumentasi, sedangkan untuk mengolah data penyusun menggunakan statistik inferensial karena penelitian ini menggunakan uji hipotesis. Untuk menganalisis pengaruh ROA, financial leverage, DER dan EPS terhadap underpricing digunakan korelasi linear barganda dan uji F dan uji t sebagai uji hipotesisnya. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara barsama-sama ROA, financial leverage, DER dan EPS tidak mempunyai pengaruh terhadap underpricing yang ditunjukan oleh nilai F hitung < F tabel yaitu sebesar 1,485 < 2,74. Sedangkan secara parsial, baik ROA, financial leverage, DER maupun EPS juga tidak memiliki pengaruh terhadap underpricing yang ditunjukan oleh nilai significance > α, yaitu 0,815 > 0,05 untuk ROA, 0,199 > 0,05 untuk financial leverage, 0,064 > 0,05 untuk DER, dan 0,609 untuk EPS. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/96494/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/96494  |z Link Metadata