ANALISIS MAKNA KANYOUKU YANG BERKAITAN DENGAN BAGIAN TUBUH: HIDUNG, MULUT, TELINGA, DAN LIDAH :Kajian Linguistik Kognitif

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan makna leksikal dan idiomatikal dalam kanyouku yang menggunakan kata bagian tubuh yaitu: hana (hidung), kuchi (mulut), mimi (telinga), me (mata), shita (lidah). Sumber data yang digunakan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Widiyani, Anggun (Author)
Format: Book
Published: 2012-08-13.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_9669
042 |a dc 
100 1 0 |a Widiyani, Anggun  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS MAKNA KANYOUKU YANG BERKAITAN DENGAN BAGIAN TUBUH: HIDUNG, MULUT, TELINGA, DAN LIDAH :Kajian Linguistik Kognitif 
260 |c 2012-08-13. 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/1/t_bjpg_0808004_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/2/t_bjpg_0808004_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/3/t_bjpg_0808004_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/4/t_bjpg_0808004_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/5/t_bjpg_0808004_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/6/t_bjpg_0808004_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/9669/7/t_bjpg_0808004_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan makna leksikal dan idiomatikal dalam kanyouku yang menggunakan kata bagian tubuh yaitu: hana (hidung), kuchi (mulut), mimi (telinga), me (mata), shita (lidah). Sumber data yang digunakan adalah buku teks bahasa Jepang tingkat menengah-atas". Selain itu penulis menggunakan pula data lain idiom dalam novel, surat kabar, kamus idiom dan situs internet. Analisis yang dilakukan seperti cara Momiyama (2002) yaitu dengan pendekatan Linguistik Kognitif (ninchi gengogaku) yang menggunakan tiga buah gaya bahasa (hiyu): metafora, metonimi, dan sinekdoke. Dalam kegiatan analisis suatu idiom langkah-langkahnya yaitu: dengan mengkaji makna leksikal (jigidouri no imi), pengkajian makna idiomatikal (kanyou no imi), dan deskripsi hubungan makna leksikal dan idiomatikal. Berdasarkan hasil analisis menunjukkan dari 9 buah idiom yang mengandung bagian tubuh manusia yaitu: hana ga takai, hana ni tsuku, kuchi ga omoi, kuchi ga ooi, mimi ga tooi, mimi ga itai, shita o maku yang dianalisis diketahui hubungan antar makna idiom sebagian besar terdapat hubungan kedekatan secara metonimi (sebab-akibat, ruang dan waktu, dan bagian untuk keseluruhan) dan sisanya satu buah idiom hubungannya secara metafora yaitu hana ni tsuku.Kata Kunci : Shintaibubun kanyouku, ninchi gengogaku, metafora, metonimi 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LC Special aspects of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/9669/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/9669  |z Link Metadata