PENGARUH PERSAINGAN DAN PERILAKU KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KEMAMPULABAAN PENGRAJIN BONEKA : Suatu Kasus Pada Pengrajin Boneka di Kelurahan Warung Muncang Kota Bandung

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh menurunnya jumlah produksi usaha kerajinan boneka yang terlihat dari penurunan laba yang diterima para pengrajin boneka yang kemudian mempengaruhi kemampulabaan para pengrajin boneka. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor apa saja yang mempeng...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ressa Ansiska, - (Author)
Format: Book
Published: 2010-10-15.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_97302
042 |a dc 
100 1 0 |a Ressa Ansiska, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PERSAINGAN DAN PERILAKU KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KEMAMPULABAAN PENGRAJIN BONEKA : Suatu Kasus Pada Pengrajin Boneka di Kelurahan Warung Muncang Kota Bandung 
260 |c 2010-10-15. 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/1/s_pek_0607011_tittle.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/2/s_pek_0607011_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/3/s_pek_0607011_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/4/s_pek_0607011_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/5/s_pek_0607011_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/6/s_pek_0607011_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/97302/7/s_pek_0607011_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh menurunnya jumlah produksi usaha kerajinan boneka yang terlihat dari penurunan laba yang diterima para pengrajin boneka yang kemudian mempengaruhi kemampulabaan para pengrajin boneka. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi kemampulabaan para pengrajin boneka. Faktor yang diindikasikan mempengaruhi kemampulabaan para pengrajin boneka adalah persaingan dan perilaku kewirausahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analitik, yaitu suatu penelitian yang tertuju pada pemecahan masalah yang ada pada masa sekarang dan pada masalah aktual, data yang terkumpul mula-mula disusun, dijelaskan, dan kemudian dianalisa. Tehnik sampel yang digunakan adalah tehnik sampling jenuh, karena di dalam penelitian ini jumlah populasi pengrajin boneka kurang dari 100, yaitu hanya terdapat 33 orang pengrajin boneka. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah penyebaran kuesioner. Data yang diperoleh dari responden terdiri dari data ordinal dan interval. Untuk data ordinal, maka diubah terlebih dahulu menjadi data interval melalui metode MSI. Teknik pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan bantuan komputer melalui sofware program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan secara parsial persaingan berpengaruh negatif terhadap kemampulabaan para pengrajin boneka di Kelurahan Warung Muncang dan perilaku kewirausahaan berpengaruh positif terhadap kemampulabaan para pengrajin boneka di Kelurahan Warung Muncang. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/97302/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/97302  |z Link Metadata