HUBUNGAN AUDIT MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIADENGAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN: Survei pada 5 BUMN di Kota Bandung

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan audit manajemen sumber daya manusia dan produktivitas kerja karyawan pada 5 BUMN di Kota Bandung, serta hubungannya. Yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah 5 BUMN di kota Bandung yang bergerak dalam bidang industri, yaitu PT P...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Arnum Citra Masrat, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-02-16.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan audit manajemen sumber daya manusia dan produktivitas kerja karyawan pada 5 BUMN di Kota Bandung, serta hubungannya. Yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah 5 BUMN di kota Bandung yang bergerak dalam bidang industri, yaitu PT Pindad (Persero), PT Kimia Farma (Persero) Tbk., PT Dirgantara Indonesia (Persero), PT INTI (Persero), and PT Len Industri (Persero). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei, yaitu metode penelitian yang bermaksud menjelaskan kedudukan variabel-variabel yang diteliti serta hubungan antara satu variabel dengan variabel yang lain. Untuk menganalisis validitas dan reliabilitas data menggunakan Spearman dan Cronbach Alpha, sementara untuk menguji hipotesis penelitian ini digunakan korelasi Spearman Rho. Hasil penelitian yang diperoleh, pelaksanaan audit manajemen sumber daya manusia pada 5 BUMN termasuk ke dalam kategori baik dengan perolehan 83,77% dari skor ideal, sementara untuk produktivitas kerja karyawan termasuk ke dalam kategori baik dengan perolehan 81,52% dari skor ideal. Berdasarkan pengujian hipotesis, dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang sangat kuat antara audit manajemen sumber daya manusia dengan produktivitas kerja karyawan, sebesar 0,800.
Item Description:http://repository.upi.edu/97326/1/s_pea_0607643_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/97326/2/s_pea_0607643_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/97326/3/s_pea_0607643_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/97326/4/s_pea_0607643_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/97326/5/s_pea_0607643_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/97326/6/s_pea_0607643_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/97326/7/s_pea_0607643_bibliography.pdf