PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF MATERI KARYA SENI RUPA DAERAH PADA MATA PELAJARAN SENI BUDAYA DAN PRAKARYA DI KELAS V SD
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya minat peserta didik dalam mengenal serta melestarikan budaya khususnya karya seni rupa daerah. Disebabkan guru kurang memiliki pengetahuan dan pemahaman dalam memanfaatkan teknologi pada pembelajaran. Oleh karena itu, peneliti mengembangkan media pembel...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2023-08-08.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_98699 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Aulia Nisa Zahra, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF MATERI KARYA SENI RUPA DAERAH PADA MATA PELAJARAN SENI BUDAYA DAN PRAKARYA DI KELAS V SD |
260 | |c 2023-08-08. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/1/S_PGSD_1905978_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/2/S_PGSD_1905978_Chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/3/S_PGSD_1905978_Chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/4/S_PGSD_1905978_Chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/5/S_PGSD_1905978_Chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/6/S_PGSD_1905978_Chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/98699/7/S_PGSD_1905978_Appendix.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya minat peserta didik dalam mengenal serta melestarikan budaya khususnya karya seni rupa daerah. Disebabkan guru kurang memiliki pengetahuan dan pemahaman dalam memanfaatkan teknologi pada pembelajaran. Oleh karena itu, peneliti mengembangkan media pembelajaran multimedia interaktif "MEKAR SERU Daerah" dengan tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan produk, menilai kelayakan produk dan mengetahui respon pengguna terhadap media pembelajaran multimedia interaktif materi SBdP karya seni rupa daerah. Metode penelitian ini menggunakan model pengembangan ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation). Instrumen yang digunakan untuk pengumpulan data yaitu dengan wawancara dan pengisian angket dengan subjek penelitian guru beserta peserta didik kelas V SD yang berjumlah 18 orang. Uji kelayakan produk dilakukan setelah rancangan produk media pembelajaran dibuat. Uji kelayakan dilakukan oleh ahli materi dan pembelajaran, ahli media dan ahli bahasa. Multimedia Interaktif "MEKAR SERU Daerah" memperoleh akumulasi skor 91% dengan kategori "Sangat Layak" untuk diujicobakan dalam kegiatan pembelajaran. Setelah Multimedia Interaktif "MEKAR SERU Daerah" diujicobakan, didapatkan respon dari pengguna yaitu guru dan para peserta didik. Media Pembelajaran Multimedia Interaktif "MEKAR SERU Daerah" memperoleh akumulasi skor 91,5% dengan kategori "Sangat Layak" untuk dilakukan dalam kegiatan pembelajaran. ------- This research was motivated by the low interest of students in recognizing and preserving culture, especially regional works of art. Because teachers lack knowledge and understanding in utilizing technology in learning. Therefore, researchers developed interactive multimedia learning media "MEKAR SERU Daerah" with the purpose of this study is to develop products, assess product feasibility and find out user responses to interactive multimedia learning media SBdP material of regional fine art works. This research method uses the ADDIE development model (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation). The instruments used for data collection were interviews and filling out questionnaires with teacher research subjects and 18 elementary school grade V students. Product feasibility tests are carried out after the design of learning media products is made. Due diligence is carried out by material and learning experts, media experts and linguists. Interactive Multimedia "MEKAR SERU Daerah" obtained an accumulated score of 91% with the category "Very Feasible" to be tested in learning activities. After the Interactive Multimedia "MEKAR SERU Daerah" was tested, responses were obtained from users, namely teachers and students. Interactive Multimedia Learning Media "MEKAR SERU Daerah" obtained an accumulated score of 91.5% with the category "Very Feasible" to be carried out in learning activities. Keywords: Regional Art, SBdP Learning, Learning Media, Interactive Multimedia. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
690 | |a LB1501 Primary Education | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/98699/ | |
787 | 0 | |n http://respository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/98699 |z Link Metadata |