PENDAPAT PESERTA DIDIK TENTANG KESIAPAN PRAKERIN PADA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TATA BOGA SMKN 3 CIMAHI

Penelitian ini membahas mengenai Pendapat Peserta Didik Tentang Kesiapan Prakerin Pada Kelas XI Program Keahlian Tata Boga SMKN 3 Cimahi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pendapat peserta didik tentang kesiapan prakerin berkaitan dengan aspek kognitif, afektif dan psikomotor. Metode yang digun...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Winny Andriani Lusiana, - (Author)
Format: Book
Published: 2009-12-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini membahas mengenai Pendapat Peserta Didik Tentang Kesiapan Prakerin Pada Kelas XI Program Keahlian Tata Boga SMKN 3 Cimahi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pendapat peserta didik tentang kesiapan prakerin berkaitan dengan aspek kognitif, afektif dan psikomotor. Metode yang digunakan deskriptif, dengan jumlah populasi sebanyak 30 orang dan sampel yang digunakan adalah sampel total sebanyak 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peserta didik telah mempunyai kesiapan yang ditunjang oleh pengetahuan, sikap dan keterampilan setelah mempelajari pembekalan prakerin yang di berikan di sekolah. Implikasi menunjukkan peserta didik memiliki kesiapan meliputi aspek kognitif, afektif dan psikomotor yang perlu ditingkatkan. Rekomendasi hasil penelitian ditunjukan kepada peserta didik agar kemampuan diri yang berkaitan dengan pengetahuan dan keterampilan yang berkaitan dengan bidang boga lebih ditingkatkan dengan berlatih di rumah dan di sekolah dan kepada guru SMKN 3 Cimahi agar meningkatkan dan memotivasi peserta didik untuk lebih bersungguh-sungguh mengikuti pelajaran prakerin sehingga lebih siap melaksanakan prakerin.
Item Description:http://repository.upi.edu/99578/1/s_pkk_043419_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/99578/2/s_pkk_043419_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/99578/3/s_pkk_043419_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/99578/4/s_pkk_043419_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/99578/5/s_pkk_043419_chapter5.pdf