NORMALISASI HUBUNGAN DIPLOMATIK AMERIKA SERIKAT DENGAN KUBA (PERIODE 2009 - 2016)

Penelitian ini membahas mengenai proses dan upaya normalisasi hubungan diplomatik dari Amerika Serikat dengan Kuba. Amerika Serikat dengan Kuba memutuskan hubungan diplomatiknya lebih dari 50 tahun yang lalu, pada masa pemerintahan Obama dan Raul Castro hubungan diplomatik antara kedua negara diupay...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Prastha Winadi, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-07-14.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_1049
042 |a dc 
100 1 0 |a Prastha Winadi, -  |e author 
245 0 0 |a NORMALISASI HUBUNGAN DIPLOMATIK AMERIKA SERIKAT DENGAN KUBA (PERIODE 2009 - 2016) 
260 |c 2017-07-14. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/2/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/1/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/8/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1049/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Penelitian ini membahas mengenai proses dan upaya normalisasi hubungan diplomatik dari Amerika Serikat dengan Kuba. Amerika Serikat dengan Kuba memutuskan hubungan diplomatiknya lebih dari 50 tahun yang lalu, pada masa pemerintahan Obama dan Raul Castro hubungan diplomatik antara kedua negara diupayakan untuk dinormalkan kembali, tercatat sinyal normalisasi di sampaikan Obama pada bulan April 2009 dalam pidatonya di konferensi Summit of America. Penelitian ini mengangkat pertanyaan penelitian "Bagaimana proses normalisasi hubungan diplomatik antara Amerika Serikat dengan Kuba pada periode 2009-2016?" Untuk menjawab pertanyaan tersebut peneliti menggunakan 1 teori dan 3 konsep yang terkait satu sama lain yaitu Teori Diplomasi, Konsep Multi Track Diplomacy, dan Konsep Normalisasi. Metode Penelitian menggunakan metode kualitatif eksploratif yang berfokus pada penggalian informasi dan data dari proses normalisasi dan ketika terjadinya normalisasi hubungan diplomatik antara Amerika Serikat dengan Kuba. Hasil penelitian menunjukan bahwa proses normalisasi ini memang diupayakan oleh kedua negara dan terapat bantuan dari aktor non-negara seperti Paus Fransiskus, serta terdapat korelasi teori dengan fakta yang ada seperti Amerika Serikat mengupayakan normalisasi hubungan diplomatiknya dengan menggunakan jalur formal dan informal, serta terdapat perubahan kebijakan luar negeri Amerika Serikat kepada Kuba terkait daftar negara pendukung terorisme serta pelonggaran hambatan perdagangan serta embargo dan yang paling penting adalah implementasi normalisasi itu sendiri, yaitu pembukaan Kedutaan Besar di masing masing negara. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a JK Political institutions (United States) 
690 |a JZ International relations 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/1049/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/1049/  |z Link Metadata