KERJASAMA INDONESIA DENGAN PETROCHINA DI SEKTOR ENERGI MIGAS DALAM PROGRAM BLOK JABUNG DI JAMBI PERIODE 2009-2014

Permasalahan di seputar energi menjadi sangat menarik dalam pembahasan hubungan internasional. Kebutuhan energi dalam peranan hubungan internasional mempunyai urgensi yang signifikan. Dampak yang dapat di rasakan apabila suatu Negara mengalami kekurangan energi menjadi permasalahan yang cukup serius...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ardanil Perpatih, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-07-12.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_1130
042 |a dc 
100 1 0 |a Ardanil Perpatih, -  |e author 
245 0 0 |a KERJASAMA INDONESIA DENGAN PETROCHINA DI SEKTOR ENERGI MIGAS DALAM PROGRAM BLOK JABUNG DI JAMBI PERIODE 2009-2014 
260 |c 2017-07-12. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/8/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1130/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Permasalahan di seputar energi menjadi sangat menarik dalam pembahasan hubungan internasional. Kebutuhan energi dalam peranan hubungan internasional mempunyai urgensi yang signifikan. Dampak yang dapat di rasakan apabila suatu Negara mengalami kekurangan energi menjadi permasalahan yang cukup serius. Sama seperti halnya yang di alami oleh China, yang di perkirakan akan mengalami peningkatan dalam mengkonsumi energi. Strategi China untuk menambah pemasokan energinya dengan cara membentangkan MNC nya yaitu PetroChina yang melakukan kerjasama dengan Indonesia di Jambi dalam program yang telah di jalankan yaitu, Program Blok Jabung. Penelitian ini mengangkat pertanyaan "Bagaimana kerjasama Indonesia dengan PetroChina dalam Blok Jabung dalam sektor energi migas pada periode 2009-2014? Penelitian ini menggunakan dua konsep yang terkait satu sama lain yakni MNC dan MNC State Relation. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif deskriptif yang menjelaskan Indonesia, Negara tujuan utamanya untuk memenuhi suplai kebutuhan energi nasional China. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Indonesia sebagai host country telah memberikan peluang dan kesempatan bagi PetroChina untuk berinvestasi disektor minyak dan gas bumi. Dengan hasil penelitian menunjukan bahwa PetroChina sebagai MNC berhasil bekerjasma dengan pemerintah Indonesia dalam membangun kualitas energi migas dalam program Blok Jabung tersebut. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a JQ Political institutions Asia 
690 |a JZ International relations 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/1130/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/1130/  |z Link Metadata