KECANDUAN GAME ONLINE PADA REMAJA DAN PENANGANANNYA

Fase remaja merupakan fase transisi dari tahap perkembangan anak menuju masa dewasa. Banyak terjadi perubahan pada remaja, mulai dari perubahan secara fisik, emosi, maupun psikologis. Saat ini, perkembangan teknologi yang cepat menyebabkan remaja mulai mengikuti perkembangan arus tekonologi yang bia...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ismi Zakiah, Ismi (Author)
Format: Book
Published: 2021-06-12.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Fase remaja merupakan fase transisi dari tahap perkembangan anak menuju masa dewasa. Banyak terjadi perubahan pada remaja, mulai dari perubahan secara fisik, emosi, maupun psikologis. Saat ini, perkembangan teknologi yang cepat menyebabkan remaja mulai mengikuti perkembangan arus tekonologi yang biasa dikenal dengan internet. Game online sebagai contoh bentuk permainan yang menggunakan jaringan internet dan dapat diakses oleh semua orang dengan bantuan alat seperti komputer, laptop, smartphone, maupun tablet. Remaja yang rutin bermain game online secara tidak langsung dapat mempengaruhi keadaan emosi, kesehatan, bahkan aktivitas lainnya bisa terbengkalai. Dampak dari kecanggihan teknologi yang tidak dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya menjadi dasar seseorang mengalami kecanduan bermain game online. Hal ini menyebabkan aktivitas remaja yang hanya berpusat pada bermain game online dan mengakibatkan remaja menjadi tidak sehat ataupun tidak produktif. Di sisi lain, orangtua akan ditempatkan pada posisi serba salah dalam mengatur remaja sehingga diperlukan sumber informasi tambahan selain dari guru di sekolah, yaitu melalui referensi bacaan dalam mengatasi remaja dengan kecanduan game online. Untuk itu, dalam buku ini menyajikan secara padat dan jelas cara mengatasi remaja dengan adiksi game online sehingga orangtua dapat lebih memahami apa yang menjadi kebutuhan remaja di masa tumbuh kembangnya.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/14233/22/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/2/BAB%201.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/4/BAB%202.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/5/BAB%203.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/6/BAB%204.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/7/BAB%205.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/14233/12/LAMPIRAN.pdf