ANALISIS MEMAKSIMALKAN PERANAN INSTALASI GAWAT DARURAT DI RUMAH SAKIT DR.SUYOTO PUSAT REHABILITASI KEMENTRIAN PERTAHANAN JAKARTA PERIODE 2016 DENGAN PERENCANAAN STRATEGI : STUDI KUALITATIF

Perencanaan strategi merupakan upaya suatu perusahaan dalam menganalisis, merumuskan, dan mengevaluasi strategi guna meningkatkan kekuatan serta peluang suatu Rumah Sakit.Telah dilakukan penelitian mengenai analisis perencanaan strategi di Rumah sakit Dr. Suyoto Jakarta periode 2016. Ruang lingkup p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Muhammad Faris, - (Author)
Format: Book
Published: 2016-05-09.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Perencanaan strategi merupakan upaya suatu perusahaan dalam menganalisis, merumuskan, dan mengevaluasi strategi guna meningkatkan kekuatan serta peluang suatu Rumah Sakit.Telah dilakukan penelitian mengenai analisis perencanaan strategi di Rumah sakit Dr. Suyoto Jakarta periode 2016. Ruang lingkup penelitian meliputi analisis lingkungan internal eksternal, membuat strategi dan menetapkan strategi yang sesuai dengan ketentuan berlaku. Analisis lingkungan Rumah Sakit Dr. Suyoto Jakarta merupakan salah satu bentuk dari proses manajemen strategi dan mengevaluasi strategi. Metedologi penelitian yang dilakukan adalah studi kasus yang merupakan studi kualitatif dengan wawancara mendalam dan menggunakan Matriks EFAS, Matriks IFAS, Matriks TOWS dan Matriks IE. Setelah itu mencari nilai bobot pada matriks EFAS maupun Matriks IFAS yang telah di tetapkan hasil perjumlahan harus 1,0. Skor pada EFAS dan IFAS di dapatkan dari bobot dikalikan dengan peringkat. Hasil perhitungan matriks EFAS sebesar 3,45 dan nilai total IFAS adalah 3,20 yang selanjutnya akan di masukkan ke matriks IE untuk menentukan strategi terbaik. Menurut Matriks IE menunjukkan bahwa RS. Dr. Suyoto Jakarta sedang bertumbuh dan dapat melaksanakan strategi konsentrasi melalui intergritas vertikal baik kedepan atau kebelakang di RS Dr. Suyoto.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/1489/1/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/2/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/3/BAB%20I.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/4/BAB%20II.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/5/BAB%20III.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/6/BAB%20IV.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/7/BAB%20V.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/1489/10/LAMPIRAN.pdf