PERAN UNITED NATIONS HIGH COMMISSIONER FOR REFUGEES DALAM MENANGANI KASUS PARA PENCARI SUAKA YANG SINGGAH DI INDONESIA 2012-2015

Penelitian ini dilakukan untuk mendeskripsikan peran UNHCR dalam menangani pencari suaka yang singgah di Indonesia. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dimana menggambarkan peran UNHCR sebagai organisasi internasional yang bernaung di bawah PBB dalam menangani pencari suaka yang singga...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Gusti Ayunanda, - (Author)
Format: Book
Published: 2016-07-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_1669
042 |a dc 
100 1 0 |a Gusti Ayunanda, -  |e author 
245 0 0 |a PERAN UNITED NATIONS HIGH COMMISSIONER FOR REFUGEES DALAM MENANGANI KASUS PARA PENCARI SUAKA YANG SINGGAH DI INDONESIA 2012-2015 
260 |c 2016-07-19. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/3/BAB%201.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/4/BAB%202.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/5/BAB%203.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/6/BAB%204.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/1669/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan untuk mendeskripsikan peran UNHCR dalam menangani pencari suaka yang singgah di Indonesia. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dimana menggambarkan peran UNHCR sebagai organisasi internasional yang bernaung di bawah PBB dalam menangani pencari suaka yang singgah di Indonesia pada tahun 2012 - 2015. Dalam penelitian ini penulis mencoba mendeskripsikan bagaimana peran UNHCR dalam menangani pencari suaka yang singgah di Indonesia dengan menggunakan Teori Organisasi Internasional, Konsep Pencari Suaka dan Konsep Hak Asasi Manusia. Data yang disajikan adalah data primer dan sekunder yang diperoleh melalui narasumber dan telaah pustaka seperti buku, internet, dan lain-lain. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran yang dilakukan oleh UNHCR dalam menangani pencari suaka yang singgah di Indonesia melalui berbagai macam peran UNHCR sebagai inisiator, fasilitator, dan determinan. Para pencari suaka yang singgah di Indonesia akan mendaftarkan dirinya ke UNHCR, kemudian UNHCR akan melakukan wawancara kepada pencari suaka tersebut untuk pertimbangan dalam melakukan penentuan status pengungsi atau Refugee Status Determination (RSD) kepada mereka. UNHCR juga mencarikan solusi jangka panjang untuk para pencari suaka yang sudah mendapatkan status pengungsi tersebut yaitu dengan repatriasi sukarela, integrasi lokal, dan memukimkan mereka di negara ketiga (resettlement). 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a JQ Political institutions Asia 
690 |a JZ International relations 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/1669/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/1669/  |z Link Metadata