KERJASAMA BILATERAL INDONESIA DAN KOREA SELATAN DALAM MENINGKATKAN DAYA SAING INDUSTRI KREATIF INDONESIA SUB SEKTOR FILM PERIODE 2014-2017
Penelitian ini membahas mengenai kerjasama bilateral Indonesia - Korea Selatan dalam meningkatkan daya saing industri kreatif Indonesia sub sektor film periode 2014-2017. Indonesia menjadi salah satu negara yang memiliki potensi untuk meningkatkan industri kreatif, akan tetapi dikarenakan keterbatas...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2018-07-24.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini membahas mengenai kerjasama bilateral Indonesia - Korea Selatan dalam meningkatkan daya saing industri kreatif Indonesia sub sektor film periode 2014-2017. Indonesia menjadi salah satu negara yang memiliki potensi untuk meningkatkan industri kreatif, akan tetapi dikarenakan keterbatasan teknologi dan dana Indonesia tertinggal untuk meningkatkan industri kreatifnya. Pemerintah Indonesia berupaya untuk meningkatkan industri kreatif Indonesia karena melalui industri kreatif, Indonesia dapat meningkatkan perekonomiannya saat ini yang terbilang tidak stabil. Untuk meningkatkan industri kreatifnya Indonesia melakukan kerjasama dengan Korea Selatan. Korea menjadi fenomena tersendiri bagi perkembangan teknologi dan budayanya yang sangat pesat perkembangannya di Asia pada tahun 2000-an, dan mampu melakukan pengembangan dan strategi budaya efektif, yaitu melalui industri kreatifnya. Penelitian ini mengangkat pertanyaan penelitian, "Bagaimana bentuk kerjasama bilateral Indonesia dan Korea Selatan dalam meningkatkan daya saing perfilman Indonesia periode 2014-2017" Untuk menjawab pertanyaan tersebut peneliti menggunakan empat konsep yang terkait satu sama lain yaitu: Kerjasama Bilateral, Kepentingan Nasional, Daya Saing, Industri Kreatif. Metode penelitian ini menggunakan metode Kualitatif Deskriptif yang menekankan eksplorasi dan klarifikasi mengenai suatu fenomena atau kenyataan social dengan cara mendeskripsikan sejumlah variable yang berkenaan dengan masalah dan unit yang di teliti. Hasil penelitian menunjukan bahwa Kerjasama yang dilakukan Indonesia dan Korea Selatan dalam meningkatkan daya saing periflman Indonesia cukup membantu Indonesia dalam meningkatkan industri kreatif khususnya dalam perfilmannya. Ini membuktikan kerjasama dengan Korea Selatan membuahkan hasil meskipun belum maksimal namun pemerintah Indonesia terus mendorong produksi film Indonesia agar lebih baik lagi dan dapat meningkatkan citra dan nilai positif Indonesia di kacah Internasional dan Indonesia siap bersaing di dunia Internasional yang mana negara-negara di bawah sudah mulai lebih baik dalam memproduksikan film di negaranya. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/1867/1/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/2/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/3/BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/4/BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/5/BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/6/BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/7/BAB%20V.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/8/BAB%20VI.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/1867/11/LAMPIRAN.pdf |