REPRESENTASI SOSIAL SIKAP PRASANGKA DALAM GROUPTHINK (ANALISIS SEMIOTIKA JOHN FISKE DALAM FILM 12 ANGRY MEN (1957)

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan menganalisa representasi sosial sikap prasangka dalam groupthink menggunakan analisis semiotika model John Fiske pada film 12 Angry Men (1957). Metode penelitian yang digunakan ialah analisis semiotika model John Fiske. Teknik pengumpulan data yang digunak...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nathanael Mellionardo, (Author)
Format: Book
Published: 2022-07-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_19916
042 |a dc 
100 1 0 |a Nathanael Mellionardo, .  |e author 
245 0 0 |a REPRESENTASI SOSIAL SIKAP PRASANGKA DALAM GROUPTHINK (ANALISIS SEMIOTIKA JOHN FISKE DALAM FILM 12 ANGRY MEN (1957) 
260 |c 2022-07-26. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/1/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/16/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/4/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/5/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/6/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/7/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/8/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/14/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/12/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/11/LAMPIRAN.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/15/HASIL%20PLAGIARISME.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/19916/2/ARTIKEL%20KI.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan menganalisa representasi sosial sikap prasangka dalam groupthink menggunakan analisis semiotika model John Fiske pada film 12 Angry Men (1957). Metode penelitian yang digunakan ialah analisis semiotika model John Fiske. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah analisis adegan dan studi pustaka. Teknik analisis data yang digunakan adalah menggunakan analisa semiotika John Fiske, yaitu menganalisa adegan yang terkandung di dalam film 12 Angry Men dan juga mengumpulkan data dari penelitian terdahulu yang terkait. Teknik triangulasi yang digunakan adalah triangulasi sumber data melalui wawancara ahli. Hasil penelitian yang diperoleh adalah pada tingkat realitas, kode pakaian, lingkungan, kinestetik, dan vokalik menunjukkan adanya prasangka sosial dan memicu terjadinya groupthink. Pada tingkat representasi, kode teknik kamera membantu memperkuat representasi sosial sikap prasangka di dalam film. Dan pada tingkat ideologi, konsep liberal adalah konep ideologi yang film ini hendak sampaikan di mana setiap karakter memperjuangkan kebebasan. Kata Kunci: Prasangka, Komunikasi Antarbudaya, Groupthink, 12 Angry Men 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a HT Communities. Classes. Races 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/19916/ 
787 0 |n https://repository.upnvj.ac.id 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/19916/  |z Link Metadata