TINDAK PIDANA PENCURIAN LISTRIK OLEH PEGAWAI PT. PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA (PERSERO) (Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Sselatan No.1192/Pid.B/2010/Pn.Jak.Sel)

Pencurian listrik merupakan salah satu dari sekian banyak masalah yang dihadapi oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN). Berbagai cara telah dilakukan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab dalam melakukan aksinya demi mendapatkan keuntungan-keuntungan semata. Oknum-oknum ini tidak mempertimbang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rifan Zidny, - (Author)
Format: Book
Published: 2015-07-13.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pencurian listrik merupakan salah satu dari sekian banyak masalah yang dihadapi oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN). Berbagai cara telah dilakukan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab dalam melakukan aksinya demi mendapatkan keuntungan-keuntungan semata. Oknum-oknum ini tidak mempertimbangkan berbagai resiko yang akan terjadi pada dirinya sendiri maupun masyarakat sekitar. Siapa sangka, dibalik pencurian listrik oleh oknum- oknum tersebut ada beberapa orang yang berasal dari 'pegawai' PLN itu sendiri. Jelas hal ini mempengaruhi keterbatasan pasokan tenaga listrik yang harus dipenuhi oleh PLN untuk memasok aliran listrik ke pelosok daerah yang belum terjangkaunya aliran listrik. Saat ini pihak PLN seharusnya dapat memperketat dalam pengawasan yang dilakukan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab dalam penggunaan tenaga listrik yang dapat merugkan pihak lain. Dan dalam penegakan keadilan pihak PLN seharusnya dapat memberikan sanksi yang tepat untuk pegawai yang terbukti melakukan tindak kejahatan pencurian listrik
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/2340/2/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/1/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/3/BAB%20I.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/4/BAB%20II.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/5/BAB%20III.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/6/BAB%20IV.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/7/BAB%20V.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/2340/8/RIWAYAT%20HIDUP.pdf