KERJA SAMA INDONESA-MALAYSIA-THAILAND GROWTH TRIANGLE (IMT-GT) DI BIDANG ECOMMERCE PADA PERIODE 2019-2021.
Perkembangan Ecommerce pada akhir dekade ini terjadi sangat cepat. Sebagai tanggapan dari perkembangan ekonomi digital, kerjasama subkawasan Indonesia, Malaysia dan Thailand Growth Triangle merumuskan proyek ecommerce yang direncanakan untuk dapat membantu UMKM agar dapat bersaing pada pasar lokal d...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2023-07-04.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Perkembangan Ecommerce pada akhir dekade ini terjadi sangat cepat. Sebagai tanggapan dari perkembangan ekonomi digital, kerjasama subkawasan Indonesia, Malaysia dan Thailand Growth Triangle merumuskan proyek ecommerce yang direncanakan untuk dapat membantu UMKM agar dapat bersaing pada pasar lokal dan global dengan memanfaatkan platform digital. Proyek IMT-GT didasari oleh berbagai regulasi dan kerjasama pada tingkat ASEAN, juga didukung oleh sepenuhnya oleh pembangunan konektivitas infrastruktur dan kerjasama antar pemerintah. Proyek IMT-GT Ecommerce yang direncanakan sebagai platform untuk mendukung UMKM lintas negara memiliki masalah dalam pengembangan konektivitas website, akses ICT pada kawasan, serta kesiapan dalam menghadapi pasar. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pelaksanaan kerja sama Indonesia Malaysia dan Thailand dalam proyek IMT-GT Ecommerce 2019-2021. Penelitian ini menggunakan konsep Subregionalisme dan Ekonomi Digital untuk membahas perkembangan proyek IMT-GT Ecommerce. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif analisis. Hasil akhir pada penelitian mengungkapkan apa yang menjadi rancangan IMT-GT Ecommerce sebagai platform ecommerce lintas batas wilayah tidak sesuai dengan hasil proyek yang telah dilaksanakan proyek yang diluncurkan. Hasil masih berupa link tautan yang tersambung kepada tiga ecommerce yang diambil dari negara anggota IMT-GT yang juga memiliki kekurangan pada fungsi koneksi yang ingin dicapai pada rencana pembangunan awal |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/25251/1/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/2/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/3/BAB%201.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/4/BAB%202.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/5/BAB%203.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/13/BAB%204.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/6/BAB%205.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/7/BAB%206.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/9/LAMPIRAN.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/12/HASIL%20PLAGIARISME.pdf http://repository.upnvj.ac.id/25251/14/ARTIKEL%20KI.pdf |