SIMULASI KESTABILANKENDARAAN UDARA TANPA AWAK ( DRONE ) EMPAT BALING - BALING

Drone atau Quadcopter merupakan sebuah pesawat tanpa awak yang terus dikembangkan belakangan ini. Drone atau Quadcopter memiliki 4 buah baling -baling penggerak (propeller) yang memungkinkan pesawat tanpa awak ini dapat melakukan Vertical Take Off and Landing (VTOL). Terdapat 3 macam gerakan terbang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dicko Fahlevi, - (Author)
Format: Book
Published: 2016-01-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_2571
042 |a dc 
100 1 0 |a Dicko Fahlevi, -  |e author 
245 0 0 |a SIMULASI KESTABILANKENDARAAN UDARA TANPA AWAK ( DRONE ) EMPAT BALING - BALING 
260 |c 2016-01-30. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/4/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/5/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/6/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/3/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/8/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/7/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2571/10/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Drone atau Quadcopter merupakan sebuah pesawat tanpa awak yang terus dikembangkan belakangan ini. Drone atau Quadcopter memiliki 4 buah baling -baling penggerak (propeller) yang memungkinkan pesawat tanpa awak ini dapat melakukan Vertical Take Off and Landing (VTOL). Terdapat 3 macam gerakan terbang Quadcopter yaitu gerakan pitch (gerakan ke depan dan belakang), gerakan roll (gerakan ke samping), dan gerakan yaw (gerakan memutar/rotasi). Quadcopter memerlukan sebuah kontroler terbang agar kecepatan putar 4 buah propeller dapat diatur sedemikian rupa agar dapat melakukan ketiga gerakan tersebut. Kontroler terbang yang popular dengan harga yang cukup terjangkau adalah board kontroler KK2.0. Dengan board kontroler KK2.0, Quadcopter dapat dengan mudah dikontrol gerak terbangnya. Pada paper ini mempresentasikan desain fitur baru yang tidak dimiliki KK2.0yaitu fitur Altitude Lock yang didesain pada board kontroler YoHe v1.1berbasis Fuzzy Controller. Dengan penggabungan board kontroler KK2.0dan board kontroler YoHe dengan fitur Altitude Lock membuat Quadcopter mempunyai kemampuan selalu menjaga ketinggiannya tidak berubah-ubah. Fitur Altitude Lock pada board kontroler ini mampu menjaga ketinggian ± 10 cm dari ketinggian yang diinginkan. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a TA Engineering (General). Civil engineering (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/2571/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/2571/  |z Link Metadata