HUBUNGAN PEMBERIAN APE SECARA TERSTRUKTUR TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS DAN BAHASA ANAK USIA 2 - 3 TAHUN DI TAMAN PENITIPAN ANAK

Alat Permainan Edukatif (APE) adalah alat yang sengaja dirancang secara khusus untuk kepentingan pendidikan. Perkembangan anak adalah bertambahnya keterampilan dan intelegensi anak sesuai dengan pertambahan usia. Saat ini sudah lebih banyak perempuan yang memilih bekerja di luar rumah untuk menambah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yazida Respati Wiman, - (Author)
Format: Book
Published: 2016-09-06.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_2948
042 |a dc 
100 1 0 |a Yazida Respati Wiman, -  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN PEMBERIAN APE SECARA TERSTRUKTUR TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS DAN BAHASA ANAK USIA 2 - 3 TAHUN DI TAMAN PENITIPAN ANAK 
260 |c 2016-09-06. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/2948/9/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Alat Permainan Edukatif (APE) adalah alat yang sengaja dirancang secara khusus untuk kepentingan pendidikan. Perkembangan anak adalah bertambahnya keterampilan dan intelegensi anak sesuai dengan pertambahan usia. Saat ini sudah lebih banyak perempuan yang memilih bekerja di luar rumah untuk menambah pendapatan keluarga sehingga menitipkan anak di Taman Penitipan Anak (TPA) menjadi sebuah pilihan yang tepat. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan pemberian APE secara terstuktur terhadap perkembngan motorik halus dan bahasa anak usia 2 - 3 tahun di TPA. Selama ini belum ada penelitian mengenai penilaian perkembangan motorik halus dan bahasa anak menggunakan APE terstruktur. Jenis penelitian kualitatif dengan desain penelitian kohort. Total sampel berjumlah 52 orang yaitu anak usia 2 - 3 tahun yang dititipkan di TPA diambil berdasarkan teknik pengambilan saturation sampling. Data dianalisis dan diuji dengan menggunakan uji Chi-Square. Observasi yang dilakukan pada anak di TPA selama 2 bulan menunjukkan adanya hubungan pemberian APE secara terstruktur terhadap perkembangan motorik halus dan bahasa pada anak usia 2 - 3 tahun di TPA. Pemberian APE secara terstruktur di TPA ternyata memiliki pengaruh pada perkembangan motorik halus dan bahasa anak usia 2 - 3 tahun. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a RJ101 Child Health. Child health services 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/2948/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/2948/  |z Link Metadata