APLIKASI PENCARI CHAIN STORE TERDEKAT BERBASIS MOBILE WEB MENGGUNAKAN HAVERSINE FORMULA

Sebuah toko cabang dibangun untuk memudahkan masyarakat sekitar dalam mengakses toko cabang yang dimaksud. Kurangnya informasi mengenai toko cabang terdekat mengurangi efisiensi mobilitas masyarakat. Berdasarkan permasalahan tersebut, peneliti membuat aplikasi pencari toko cabang terdekat dengan mem...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mohamad Nasir, - (Author)
Format: Book
Published: 2015-07-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Sebuah toko cabang dibangun untuk memudahkan masyarakat sekitar dalam mengakses toko cabang yang dimaksud. Kurangnya informasi mengenai toko cabang terdekat mengurangi efisiensi mobilitas masyarakat. Berdasarkan permasalahan tersebut, peneliti membuat aplikasi pencari toko cabang terdekat dengan memanfaatkan Haversine Formula. Haversine Formula merupakan turunan dari Trigonometri Bola, dimana titik latitude & longitude pengguna dan toko cabang dipetakan kedalam bumi, kemudian dihitung hingga menghasilkan jarak antara kedua titik tersebut. Perhitungan Haversine Formula membutuhkan variabel jari-jari bumi. Jari-jari yang digunakan adalah rata-rata dari jari-jari bumi yaitu 6371 kilometer. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah aplikasi berbasis mobile web yang dapat menghitung jarak antara titik pengguna saat itu juga menuju toko cabang terdekat, dengan memanfaatkan geolocation pada perangkat smartphone dan Haversine Formula. Variabel jari-jari bumi mengkondisikan bumi dalam bentuk bulatan sempurna dimana pada kenyataannya bumi berbentuk sedikit lonjong. Karena hal tersebut aplikasi ini tetap dapat menghitung jarak antara pengguna dengan toko cabang terdekat, namun dengan tingkat keakuratan perhitungan dibawah seratus persen.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/3260/1/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/4/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/2/BAB%201.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/5/BAB%202.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/6/BAB%203.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/7/BAB%204.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/8/BAB%205.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/3260/11/LAMPIRAN.pdf