UPAYA INDONESIA DALAM PENETAPAN BATAS LAUT SEGMEN BARAT DENGAN SINGAPURA PERIODE 2005-2009
Skripsi ini membahas upaya keamanan batas laut segmen barat Indonesia - Singapura. Indonesia dengan Singapura memiliki permasalahan sejak tahun 1960, semenjak Singapura mereklamasi pantainya. Permasalahan Segmen Barat ini meningkat ketika wilayah reklamasi mendekati wilayah garis batas negara Indone...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014-08-18.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Skripsi ini membahas upaya keamanan batas laut segmen barat Indonesia - Singapura. Indonesia dengan Singapura memiliki permasalahan sejak tahun 1960, semenjak Singapura mereklamasi pantainya. Permasalahan Segmen Barat ini meningkat ketika wilayah reklamasi mendekati wilayah garis batas negara Indonesia dan dikhawatirkan permasalahan segme barat ini akan mencaplok sebagian dari wilayah indonesia. Oleh karena itu, penulis membuat rumusan masalah "Bagaimana upaya pemerintah Indonesia dalam menetapkan garis batas laut antara indonesia-Singapura periode 2005 - 2009?". Dalam penelitian ini, penulis menggunakan teori diplomasi yang dijadikan salah satu solusi atau jalan keluar untuk mengupayakan penyelesaian secara damai, dan juga memakai teori kepentingan nasional untuk mengetahui kepentingan nasional Indonesia dan perbatasan untuk melihat perbatasan laut indonesia-singapura. Penelitian ini menggunakan metode deksriptif yakni penulis mencoba menggambarkan tentang permasalahan yang terjadi di wilayah perbatasan antara Indonesia dengan Singapura. Upaya Indonesia dalam penetapan batas laut dengan Singapura dapat dikatakan berhasil karenai ndonesia dan singapura sepakat untuk melakukan kerjasama Joint Submission Letter. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/3551/1/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/3/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/2/BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/4/BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/5/BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/6/BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/3551/8/LAMPIRAN.pdf |