HUBUNGAN USIA, JENIS KELAMIN, DAN INDEKS MASSA TUBUH DENGAN KEJADIAN KOLESISTOLITIASIS DI RS KEPRESIDENAN RSPAD GATOT SOEBROTO TAHUN 2016
Batu empedu adalah satu kesatuan dari beberapa unsur atau material pembentuk batu yang dapat ditemukan di dalam kandung empedu (kolesistolitiasis) atau di dalam saluran empedu (koledokolitiasis) atau pada keduannya. Faktor-faktor risiko seperti usia diatas 40 tahun, jenis kelamin perempuan dan indek...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-02-21.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Batu empedu adalah satu kesatuan dari beberapa unsur atau material pembentuk batu yang dapat ditemukan di dalam kandung empedu (kolesistolitiasis) atau di dalam saluran empedu (koledokolitiasis) atau pada keduannya. Faktor-faktor risiko seperti usia diatas 40 tahun, jenis kelamin perempuan dan indeks massa tubuh (IMT) lebih dari normal dapat menyebabkan terjadinya kolesistolitiasis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara usia, jenis kelamin, dan indeks massa tubuh terhadap kejadian kolesistolitiasis di RS Kepresidenan RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta tahun 2016. Penelitian ini menggunakan desain penelitian case control. Sampel penelitian menggunakan data sekunder yaitu rekam medik pasien poliklinik bedah digestif RS Kepresidenan RSPAD Gatot Soebroto sebanyak 124 rekam medik dengan metode pengambilan sampel probability sampling dengan teknik simple random sampling. Hasil analisis menggunakan uji statistik Chi Square menunjukan terdapat hubungan yang bermakna antara usia dengan kejadian kolesistolitiasis (p=0,012), terdapat hubungan yang bermakna antara jenis kelamin dengan kejadian kolesistolitiasis (p=0,002), dan terdapat yang hubungan bermakna antara indeks massa tubuh dengan kejadian kolesistolitiasis (p=0,001). |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/4387/1/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/2/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/3/BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/4/BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/5/BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/6/BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/7/BAB%20V.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4387/10/LAMPIRAN.pdf |