ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN KEBAYORAN BARU TAHUN 2017

ASI eksklusif merupakan salah satu zat gizi yang diperlukan oleh bayi untuk tumbuh kembang yang optimal, selain itu ASI eksklusif juga dapat memberikan manfaat bagi kesehatan ibu dan perekonomian keluarga. Selain dipengaruhi oleh faktor ibu, pemberian ASI eksklusif juga dipengaruhi oleh faktor ayah,...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Niswati Handayani, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-08-09.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_4403
042 |a dc 
100 1 0 |a Niswati Handayani, -  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN KEBAYORAN BARU TAHUN 2017 
260 |c 2017-08-09. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4403/10/LAMPIRAN.pdf 
520 |a ASI eksklusif merupakan salah satu zat gizi yang diperlukan oleh bayi untuk tumbuh kembang yang optimal, selain itu ASI eksklusif juga dapat memberikan manfaat bagi kesehatan ibu dan perekonomian keluarga. Selain dipengaruhi oleh faktor ibu, pemberian ASI eksklusif juga dipengaruhi oleh faktor ayah, karena ayah adalah kepala keluarga dan orang yang paling dekat dengan ibu sehingga perkataan atau tindakan ayah dapat mempengaruhi perilaku ibu termasuk dalam pemberian ASI eksklusif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku pemberian ASI eksklusif di wilayah kerja Puskesmas Kecamatan Kebayoran Baru pada tahun 2017. Penelitian ini menggunakan disain penelitian Cross Sectional. Jumlah sampel yang digunakan adalah 123 ayah dan ibu yang memiliki bayi usia 6 - 12 bulan, pengambilan sampel menggunakan metode Cluster Sampling. Hasil analisis bivariat dengan uji Chi-Square menunjukkan ada hubungan antara pengetahuan ibu, sikap ibu, pengetahuan ayah, dan sikap ayah. Analisis multivariat menggunakan regresi logistik didapatkan bahwa faktor yang berhubungan dalam pemberian ASI eksklusif adalah pengetahuan ibu (OR = 2,8) dan pengetahuan ayah (OR = 1,9). Disimpulkan bahwa ada hubungan yang bermakna perilaku pemberian ASI eksklusif dengan pengetahuan ibu, sikap ibu, pengetahuan ayah, dan sikap ayah dan yang paling mempengaruhi adalah pengetahuan ibu 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a RJ101 Child Health. Child health services 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/4403/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/4403/  |z Link Metadata