PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN PADA KEPUASAN PELANGGAN APOTEK AJIWARAS CILANDAK JAKARTA
Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh dimensi kualitas layanan pada kepuasan pelanggan Apotek Ajiwaras Cilandak baik secara parsial maupun simultan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan dari Apotek Ajiwaras Cilandak pada bulan Agustus 2015 sejumlah 9.203 pelanggan dimana...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2016-01-29.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh dimensi kualitas layanan pada kepuasan pelanggan Apotek Ajiwaras Cilandak baik secara parsial maupun simultan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan dari Apotek Ajiwaras Cilandak pada bulan Agustus 2015 sejumlah 9.203 pelanggan dimana kemudian diperoleh sampel sebanyak 100 pelanggan. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dan uji hipotesis menggunakan t-statistik serta F-statistik dengan nilai kepercayaan 5%. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel bukti fisik, kehandalan, daya tanggap, dan empati mempunyai pengaruh yang tidak signifikan terhadap kepuasan pelanggan karena nilai signifikansi dari keempat variabel tersebut > 0,05. Sedangkan untuk variabel jaminan terbukti mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan dengan nilai signifikansi < 0,05. Dalampenelitian tersebut juga diketahui bahwa dimensi kualitas layanan berpengaruh secara simultan terhadap variabel kepuasan pelanggan. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/4495/2/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/1/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/3/BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/4/BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/5/BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/6/BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/7/BAB%20V.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4495/10/LAMPIRAN.pdf |