PEMBERIAN TERAPI TRANSCUTANEUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION (TENS) DAN BALANCE EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN STABILITAS SENDI PADA PENDERITA SPRAIN ANKLE

Karya ilmiah ini memaparkan peningkatan stabitilas sendi melalui proses terapi transcutaneus electrical nerve stimulation (TENS) dan balance exercise pada pasien dengan diagnosa sprain ankle. Sprain ankle adalah suatu kondisi terjadinya ruptur total atau partial yang terjadi pada ligament sekitar an...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ulfa Khoyrunnisaa Rachmatullah, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-07-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_4545
042 |a dc 
100 1 0 |a Ulfa Khoyrunnisaa Rachmatullah, -  |e author 
245 0 0 |a PEMBERIAN TERAPI TRANSCUTANEUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION (TENS) DAN BALANCE EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN STABILITAS SENDI PADA PENDERITA SPRAIN ANKLE 
260 |c 2017-07-10. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/8/BAB%20VI.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4545/11/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Karya ilmiah ini memaparkan peningkatan stabitilas sendi melalui proses terapi transcutaneus electrical nerve stimulation (TENS) dan balance exercise pada pasien dengan diagnosa sprain ankle. Sprain ankle adalah suatu kondisi terjadinya ruptur total atau partial yang terjadi pada ligament sekitar ankle yang dapat menyebabkan terjadinya instabilitas pada sendi ankle, sprain ankle sering terjadi pada laki laki dengan usia 15-24 tahun dan perempuan dengan usia 30 tahun dan persentase terbesar sprain ankle terjadi pada kegiatan berolahraga atau pada atletik. Studi kasus ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana hasil dan pemberian Tens dan balance exercise dalam meningkatkan stabilitas sendi pada penderita sprain ankle. Metode yang di gunakan dalam studi kasus ini adalah dengan pre post cases study design, menggunakan satu sample untuk di beri perlakuan parameter yang di gunakan untuk mengukur stabilitas sendi yaitu dengan menggunakan karlsons fuctional instability test. Hasil dari studi kasus yang telah dilaksanakan selama 10 kali intervensi mampu meningkatkan stabilitas sendi pada penderita sprain ankle, stabilitas sendi meningkat 90% setelah di berikan tens dan balance exercise. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a R Medicine (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/4545/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/4545/  |z Link Metadata