PEMBERIAN INTERVENSI SHORT WAVE DIARTHERMY DAN CORE STABILITY EXERCISE UNTUK MENINGKATKAN KECEPATAN BERJALAN PADA PENDERITA MECHANICAL CHRONIC LOW BACK PAIN
Low back pain (LBP) adalah ketidak nyamanan di daerah bagian tulang belakang, nyeri punggung. mechanical low back pain chronic intervensi menggunakan Short Wave Diarthermy ( SWD ) bertujuan untuk menurukan nyeri, meningkatkan elastisitas jaringan ikat hingga berkurangnya spasme otot dan Core Stabili...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-07-21.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Low back pain (LBP) adalah ketidak nyamanan di daerah bagian tulang belakang, nyeri punggung. mechanical low back pain chronic intervensi menggunakan Short Wave Diarthermy ( SWD ) bertujuan untuk menurukan nyeri, meningkatkan elastisitas jaringan ikat hingga berkurangnya spasme otot dan Core Stability Exercise bertujuan untuk memelihara kekuatan otot-otot, fleksibilitas otot. pengaruh mechanical low back pain chronic setelah di berikan Short Wave Diarthermy ( SWD ) 3 kali seminggu selama 5 minggu terapi dengan inttensitas 20-50 Watt diberikan selama 15 menit tipe continuous dan Core Stability Exercise di berikan selama 3 kali seminggu selama 5 minggu terapi deberikan 30 menit. Agar mengetahui penurunan nyeri, peningkatan lingkup gerak sendi ( LGS ), kelemahan otot, kecepatan berjalan melakukan selama 10 kali terapi. Setelah dilakukan 10 kali terapi hasil yang didapat mengalami peningkatan yang signifikan. Menurunnya nyeri sehingga terjadinya elasitas terjadi peningkatan LGS yang mempengaruhi kekuatan otot dan fleksibelitas yang mengoptimalkan stabilitas postur menyebabkan transfer energi pada tungkai meningkat dari pelatihan ini sangat baik dalam meningkatkan kecepatan berjalan. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/4560/1/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/2/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/3/BAB%20I.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/4/BAB%20II.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/5/BAB%20III.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/6/BAB%20IV.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/7/BAB%20V.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/8/BAB%20VI.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/9/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/10/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4560/11/LAMPIRAN.pdf |