PERMODELAN SISTEM INFORMASI JARINGAN TELEKOMUNIKASI PT. NEC INDONESIA

Tujuan dari skripsi ini adalah Permodelan Sistem Informasi Monitoring Jaringan Telekomunikasi PT. NEC INDONESIA untuk Memudahkan mendapatkan informasi dan pelayanan mengenai kegiatan monitoring jaringan internet, aplikasi ini digunakan untuk memonitoring jaringan internet antara provider dengan laya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Aditya Sanusi, - (Author)
Format: Book
Published: 2015-02-06.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan dari skripsi ini adalah Permodelan Sistem Informasi Monitoring Jaringan Telekomunikasi PT. NEC INDONESIA untuk Memudahkan mendapatkan informasi dan pelayanan mengenai kegiatan monitoring jaringan internet, aplikasi ini digunakan untuk memonitoring jaringan internet antara provider dengan layanan masyarakat. Jaringan yang di monitoring oleh NEC adalah YAMAHA dengan berbagai daerah yang berbeda. Metodologi yang digunakan oleh penulis adalah prototype. Metodologi ini mempunyai beberapa tahapan yaitu tahapan pertama analisis, tahap kedua perancangan sistem, tahap ketiga implementasi data, dan tahap keempat dokumentasi. Hasil perancangan sistem ini diharapkan mampu meningkatkan hubungan baik antara pelanggan dan perusahaan. Kesimpulan yang didapat dari Permodelan Sistem Informasi Monitoring Jaringan Telekomunikasi PT. NEC INDONESIA adalah Pelanggan mendapatkan kenyamanan dalam penggunaan jaringan internet.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/4757/1/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/2/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/3/BAB%201.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/4/BAB%202.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/5/BAB%203.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/6/BAB%204.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/7/BAB%205.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4757/10/LAMPIRAN.pdf