KARAKTERISTIK DAN PENATALAKSANAAN PENDERITA PITIRIASIS VERSIKOLOR DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT FATMAWATI TAHUN 2015-2017

Pitiriasis versikolor adalah infeksi jamur superfisial ditandai dengan adanya makula di kulit, skuama halus disertai rasa gatal disebabkan oleh jamur lipofilik dimorfik dari flora normal kulit. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui karakteristik dan penatalaksanaan penderita Pitiriasis versikolor d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Tri Satria Wibawa, - (Author)
Format: Book
Published: 2018-08-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupnvj_4785
042 |a dc 
100 1 0 |a Tri Satria Wibawa, -  |e author 
245 0 0 |a KARAKTERISTIK DAN PENATALAKSANAAN PENDERITA PITIRIASIS VERSIKOLOR DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT FATMAWATI TAHUN 2015-2017 
260 |c 2018-08-23. 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/1/AWAL.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/2/ABSTRAK.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/3/BAB%20I.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/4/BAB%20II.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/5/BAB%20III.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/6/BAB%20IV.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/7/BAB%20V.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf 
500 |a http://repository.upnvj.ac.id/4785/10/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Pitiriasis versikolor adalah infeksi jamur superfisial ditandai dengan adanya makula di kulit, skuama halus disertai rasa gatal disebabkan oleh jamur lipofilik dimorfik dari flora normal kulit. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui karakteristik dan penatalaksanaan penderita Pitiriasis versikolor di RSUP Fatmawati Tahun 20152017. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif retrospektif berdasarkan data rekam medis dengan pendekatan cross sectional dan menggunakan teknik total sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan dari 178 kasus pitiriasis versikolor terbanyak adalah laki-laki 110 pasien (61,8%), berusia 25-44 tahun 59 pasien (33,1%), pekerjaan yang terbanyak yaitu pelajar/mahasiswa 70 pasien (39,3%), warna lesi terbanyak hipopigmentasi 140 pasien (78,7%), lokasi lesi terbanyak di badan 63 pasien (35,4%), terjadi pada musim panas 107 pasien (60,1%), dan kepatuhan pengobatan diterima pada 151 pasien (84,8%). Penatalaksanaan terbanyak diberikan obat topikal dan oral 115 pasien (64,6%). Kesimpulan penelitian ini adalah pasien yang berobat ke RSUP Fatmawati Tahun 2015-2017 mempunyai karakteristik beraneka ragam dari umur, jenis kelamin, pekerjaan, warna lesi, lokasi lesi, musim, patuh terhadap pengobatan, dan diberikan terapi kombinasi karena lesinya luas. 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
546 |a id 
690 |a R Medicine (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/4785/ 
787 0 |n http://repository.upnvj.ac.id/ 
856 4 1 |u http://repository.upnvj.ac.id/4785/  |z Link Metadata