SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMA BERAS RAKYAT MISKIN DENGAN METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) PADA KELURAHAN SRENGSENG SAWAH

Perkembangan teknologi informasi saat ini membutuhkan informasi yang cepat dan akurat. Seleksi penerima beras rakyat miskin dengan dukungan sistem pendukung keputusan (SPK). SPK tersebut merupakan salah satu implementasi perkembangan teknologi informasi. SPK merupakan suatu sistem yang interaktif, m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Anggita Andi Sundari, - (Author)
Format: Book
Published: 2015-07-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Perkembangan teknologi informasi saat ini membutuhkan informasi yang cepat dan akurat. Seleksi penerima beras rakyat miskin dengan dukungan sistem pendukung keputusan (SPK). SPK tersebut merupakan salah satu implementasi perkembangan teknologi informasi. SPK merupakan suatu sistem yang interaktif, membantu pengambilan keputusan melalui penggunaan data dan model-model keputusan untuk memecahkan masalah yang sifatnya semi terstruktur maupun yang tidak terstruktur. Metode yang digunakan dalam pengolahan datanya adalah dengan metode Analytic Hierarchy Process (AHP). Analisa masalah yang digunakan adalah dengan metode PIECES, sedangkan untuk pengembangan sistem menggunakan metode Unified Modeling Language (UML) karena metode ini memudahkan dalam pengembangan sistem. Dengan dibuatkan SPK, seleksi penerima beras rakyat miskin diharapkan bisa mempermudah pengolahan data dan menghasilkan informasi yang akurat untuk menyalurkan beras rakyat miskin agar tepat sasaran.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/4836/1/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/2/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/3/BAB%201.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/4/BAB%202.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/5/BAB%203.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/6/BAB%204.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/7/BAB%205.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/4836/10/LAMPIRAN.pdf