PERANCANGAN SISTEM INFORMASI WEB PORTAL CLUB MOTOR WILAYAH DEPOK
Klub motor merupakan organisasi yang dapat menampung aspirasi para anggotanya. Tetapi saat ini, klub motor belum memiliki portal, sehingga masih sangat sulit untuk mendapatkan informasi tentang klub motor. Oleh karena itu, saat ini diperlukan web portal club motor agar informasi tidak sulit didapatk...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2015-07-28.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Klub motor merupakan organisasi yang dapat menampung aspirasi para anggotanya. Tetapi saat ini, klub motor belum memiliki portal, sehingga masih sangat sulit untuk mendapatkan informasi tentang klub motor. Oleh karena itu, saat ini diperlukan web portal club motor agar informasi tidak sulit didapatkan. Dalam sistem yang dirancang ini penulis melakukan wawancara dan kuesioner serta pengembangan sistem menggunakan waterfall. Harapan penulis portal klub motor berbasis web ini dapat mempublikasikan informasi dengan cepat sehingga para anggota maupun masyarakat tidak kesulitan dalam mencari informasi Selain itu, para anggota klub dapat saling bertukar informasi dengan adanya forum di dalam portal tersebut. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/4988/1/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/2/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/3/BAB%201.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/4/BAB%202.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/6/BAB%203.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/5/BAB%204.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/7/BAB%205.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/4988/10/LAMPIRAN.pdf |