PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN, IKLIM ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI (Studi Kasus: Badan Litbang, dan Informasi, Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Republik Indonesia)

Penelitian ini dilakukan untuk: 1) Mengetahui pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap kepuasan kerja; 2) Mengetahui pengaruh iklim organisasi terhadap kepuasan kerja; 3) Mengetahui pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap motivasi kerja; (4) Mengetahui pengaruh iklim organisasi terhadap motivasi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Siti Hasmiati, - (Author)
Format: Book
Published: 2015-05-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilakukan untuk: 1) Mengetahui pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap kepuasan kerja; 2) Mengetahui pengaruh iklim organisasi terhadap kepuasan kerja; 3) Mengetahui pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap motivasi kerja; (4) Mengetahui pengaruh iklim organisasi terhadap motivasi kerja; dan 5) Mengetahui pengaruh kepuasan kerja terhadap motivasi kerja; dan, 6) Mengetahui pengaruh tidak langsung karakteristik pekerjaan terhadap motivasi kerja melalui kepuasan kerja; serta, 7) Mengetahui pengaruh tidak langsung iklim organisasi terhadap motivasi kerja melalui kepuasan kerja. Objek analisis yang diteliti sebagai populasi dalam penelitian ini adalah pegawai di Badan Penelitian, Pengembangan, dan Informasi Kemenakertrans. Sedangkan sampel penelitian ditetapkan adalah seluruh pegawai yang berjumlah 150 orang. Untuk mengumpulkan data yang sifatnya primer dilakukan melalui riset lapangan yaitu dengan melalui pengajuan angket (kuesioner) kepada responden, Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Jalur dengan bantuan program LISREL 8.80. Alasan penggunaan LISREL adalah karena program ini dapat memberikan estimasi signfikansi indirect effect (pengaruh tidak langsung) dari jalur hubungan yang dihipotesiskan.
Item Description:http://repository.upnvj.ac.id/5274/1/AWAL.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/2/ABSTRAK.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/3/BAB%20I.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/4/BAB%20II.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/5/BAB%20III.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/6/BAB%20IV.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/7/BAB%20V.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf
http://repository.upnvj.ac.id/5274/10/LAMPIRAN.pdf