ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SMP NEGERI 21 KOTA TANGERANG SELATAN
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat sistem informasi akademik berbasis web yang memudahkan mendapatkan informasi baru yang berhubungan dengan kegiatan informasi guru, mata pelajaran dan nilai yang bersangkutan. Penelitian tugas akhir ini menggunakan metode PIECES sebagai metode analisa p...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2016-01-21.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat sistem informasi akademik berbasis web yang memudahkan mendapatkan informasi baru yang berhubungan dengan kegiatan informasi guru, mata pelajaran dan nilai yang bersangkutan. Penelitian tugas akhir ini menggunakan metode PIECES sebagai metode analisa permasalahan dan menggunakan bahasa pemograman PHP (Personal Home Page) untuk pembuatan aplikasi berbasis web. Dengan penyusunan tugas akhir ini diharapkan dapat terciptanya sistem informasi akademik berbasis web pada SMP Negeri 21 Kota Tangerang Selatan yang dapat memudahkan dalam mendapatkan informasi baru yang berhubungan dengan kegiatan informasi guru, mata pelajaran dan nilai. Berdasarkan hasil dari Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Pada SMP Negeri 21 Kota Tangerang Selatan, kesimpulan yang dapat di ambil yaitu dengan adanya sistem informasi akademik ini, siswa dapat lebih mudah memperolah informasi tentang nilai, mata pelajaran dan informasi guru. Saran yang dapat diberikan adalah untuk menghasilkan laporan yang baik maka pengolahan harus dilakukan secara teliti, karena ketelitian diharapkan oleh bagian akademik dalam pengolahan. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upnvj.ac.id/5310/1/AWAL.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/2/ABSTRAK.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/3/BAB%201.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/4/BAB%202.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/5/BAB%203.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/6/BAB%204.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/7/BAB%205.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/8/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/9/RIWAYAT%20HIDUP.pdf http://repository.upnvj.ac.id/5310/10/LAMPIRAN.pdf |